Search
Close this search box.

Tim Laman, Ed Scholes, dan Prof. Charlie D Heatubun dalam MACE Defending Paradise

Mace Defending paradise bersama tim laman, ed scholes dan prof charlie d heatubun

Hutan hujan tropis di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku merupakan salah satu kawasan hutan hujan tropis terbesar di dunia dengan tingkat keanekaragaman hayati yang tinggi. Sebagian besar di antaranya adalah flora dan fauna endemik yang tak dapat ditemukan di wilayah manapun di dunia, termasuk di wilayah Indonesia lainnya. Salah satunya adalah cenderawasih yang menjadi bagian […]

Yuk, Kenalan dengan Empat Cenderawasih Endemik Pegunungan Arfak, Papua Barat

Kabupaten Pegunungan Arfak memiliki ekosistem yang istimewa. Dalam rentang wilayah administrasi seluas 2.600 kilometer persegi,  Pegunungan Arfak punya tiga tipe ekosistem yang berbeda, yakni hutan hujan dataran rendah, hutan hujan kaki gunung, dan hutan hujan lereng pegunungan. Tak heran bila daerah “kepala burung” dengan cuaca yang menyejukkan di Provinsi Papua Barat itu menjadi rumah bagi […]

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved