Defending Paradise

Semoga yang terlibat dalam hal kebaikan ini diberikan kesehatan, selamat serta kelancaran. Kekayaan alam Indonesia khusus nya di tanah Papua semoga bisa dimanfaatkatkan oleh kita semua dengan baik serta melestarikan tanpa merusaknya. Salut kepada orang” yang menjadi barisan terdepan dalam menjaga lingkungan, insyaallah kita semua ikut menjaga lingkungan kita ditempat masing”.
Yuk kawal bersama untuk menjaga, melestarikan, dan merawat alam untuk masa depan kita semua. Tetap kompak serta saling do’a mendo’akan semoga kita semua dijauhkan dari bala bencana, Aamiin.

@iido_28

Dukungan Lainnya

Apa yang kita lakukan terhadap hutan dunia hanyalah cerminan dari apa yang kita lakukan untuk diri kita sendiri dan satu sama lain.

Read More »

Burung cendrawasih adalah maskot abadi Papua. Mari kita jaga hutan, jaga habitat alami burung dari surga agar tetap hidup dan membawa kedamaian layaknya di surga dari suara merdunya 😊 Manusia

Read More »

Hutan Indonesia Timur khususnya Papua dan Maluku adalah paru paru Indonesia bahkan dunia, jadi harusnya Lestarikan bukan untuk Alih Fungsi Lahan.Tetap lestari BERJUANG.

Read More »

Pelestarian flora dan fauna endemik adalah urgensi yang harus dilaksanakan saat ini. Jika tidak segera dilakukan maka keseimbangan habitat akan rusak dan memberikan berbagai dampak negatif bagi kita semua. Untuk

Read More »

Papua dan Maluku saat ini menjadi tempat kekayaan alam yang ada di indonesia bahkan dunia, bahkan tempat kekayaan Flora dan Fauna, oleh karena itu mari kita sama-sama menjaga dan melestarikan

Read More »

Pembangunan berkelanjutan memang bagus untuk meningkatkan fasilitas yang bermanfaat bagi kehidupan kita, akan tetapi apakah hal tersebut sudah seimbang dengan apa yang akan terjadi pada makhluk hidup lainnya? Dunia ini

Read More »

Berharap UU untuk perlindungan hutang diperketat, tidak boleh lagi ada pembukaan lahan hutan di indonesia baik yang ilegal maupun yang legal. Saya hutan dikunci serapat rapatnya oleh hukum UU

Read More »

Ketika kita ingin hidup KAYA, kita lupa, bahwa HIDUP itu sendiri adalah sebuah KEKAYAAN. Jika HUTAN HUJAN TROPIS mampu memberikan KEHIDUPAN bagi kita, jangan biarkan KRISIS IKLIM terjadi di antara

Read More »

Ayo jaga alam indonesia sebagai salah satu penyumbang biodiversitas tertinggi kedua setelah Brazil dan sebagai salah satu paru-paru dunia. Papua dan Maluku tentunya sangat berpengaruh agar indonesia tetap memiliki hal

Read More »

Bumi adalah rumahku, rumahku adalah bumiku. Mari kita jaga isi rumah kita untuk kita tinggali bersama ciptaan – ciptaan Tuhan yang indah. @dewiamalia_r

Read More »

Jangan sampai hutan hanya diramaikan oleh masyarakat pepohonan saja. Hutan harus ramai oleh komponen lainnya juga! Seperti burung dan makhluk hidup lainnya, itulah surga. Semoga econusa terus konsisten dalam menyuarakan

Read More »

Mari kita ikut serta dalam menjaga serta melestarikan alam, budaya, dan kesatuan Indonesia, terutama Indonesia Timur. Pertahanan dan eksistensi tanah Indonesia Timur sangat berharga bagi bangsa dan dunia. Ayo! mari

Read More »

Jaga kelestarian keanekaragaman hayati untuk menyelamatkan kehidupan generasi dan bumi!

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved