Semesta tak akan kompromi jika karyanya kita rusaki, karyanya berikan kita kehidupan dan ketenangan. Mari jaga hutan karena bangsa ini beradat.@boyrammoses
Kepulauan maluku dan tanah papua adalah hutan tropis terbesar Indonesia yang mana mendukung kehidupan dan berkontribusi menjaga iklim masyarakat yang hidup di sekitarnya. Saat nya kita ikut bergerak dan berpartisipasi