Defending Paradise

Saya sebagai anak pencinta lingkungan dan tanah selalu mendukung ECONUSA untuk selalu menjaga dan merawat Alam di Papua dan Maluku. Kalau keanekaragaman hayati ini hilng maka semua hilang jg ciri khas bangsa Indonesia itu.

Dukungan Lainnya

Papua memiliki banyak keindahan dan kekayaan yang tidak dimiliki oleh daerah-daerah lain yang ada di Indonesia. Seperti burung cenderawasih sebagai bentuk keindahan faunanya, penghasil emas terbanyak di Indonesia sebagai bentuk

Read More »

Dikutip dari World Resources Institute sebagian dari hutan tropis terbesar di dunia terdapat indonesia. Hutan tropis indonesia menempati urutan ke 3 setelah brazil dan Republik Demokrasi Kongo. Mari kita lestarikan

Read More »

Sebagai generasi muda, mari bersama-sama ambil bagian menjaga kelestarian hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Dengan begitu habitat bagi flora dan fauna di Indonesia akan tetap terjaga. Ayo wujudkan

Read More »

Selain cendrawasih beserta flora dan fauna endemik yang butuh hutan untuk “hidup”, bahkan hutan Papua merupakan “nafas kehidupan” hingga pusat spiritual bagi masyarakat adat papua. oleh karena itu, merusak hutan

Read More »

Untuk Eco Nusa. Terima kasih banyak telah memotivasi saya untuk tetap menjaga lingkungan. Saya, mendukung Kelestarian Hutan Hujan Tropis di Papua dan Maluku. Banyak, yang berbondong-bondong ingin menikmati keindahan alam.

Read More »

Sejatinya tujuan dan akhir dari perjuangan ini adalah mewariskan mata air bukan air mata.bergerak dari semua lini demi WARISAN SORGA HIJAU untuk generasi yang akan datang. #Savetheearth#Savetheworld#salamlestari#salamsobathijau#jayalahnegeriku

Read More »

Wahai para kaum muda. Mari kita jaga alam dan seisinya, kita rawat segala kekayaannya. Sebagai bentuk penghambaan kita kepada sang maha pencipta alam semesta.

Read More »

Semoga segala hal yang kita lakukan bermanfaat untuk saudara-saudara kita. Saatnya Indonesia bersatu dan anak muda sebagai wadah pemersatu bangsa.

Read More »

Cendrawasih dikatakan burung surga maka hutan paru-paru dunia..jaga paru2 kita agar tetap sehat,jaga rumah kita agar tidak ada pencuri yang masuk dan merusaknya ..Lestarikan hutan demi kesejahteraan kita bersama.@mersySnahan

Read More »

Tetaplah bertahan agar generasi-generasi selanjutnya bisa melihat keindahanmu

Read More »

Haruskah kita tersadar ketika suatu bencana mulai menerpa? Lalu siapa yang pantas kita salahkan? TUHAN? ALAM? atau MANUSIANYA SENDIRI? Tidak ada yang bisa kita salahkan selain daripada bertanya pada hati

Read More »

Sejak SD sudah diajari Papua terkenal dengan satwa khasnya. cenderewasih “Si burung surga”. Rawat dan Lestarikan Hutan Papua. Kita harus memastikan masa depan yang berkelanjutan dan adil bagi orang orang

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved