Defending Paradise

Pelestarian hutan hujan tropis di tanah Papua dan Kepulauan Maluku merupakan hal yang harus di perhatikan bersama. Pemanasan global adalah cara untuk mengingatkan kita sebagai manusia untuk memperhatikan hal-hal mulai dari yang kecil hingga yang besar. Ada beberapa cara yang mesti di mulai dari diri sendiri, seperti melakukan penanaman pohon atau reboisasi.

Dukungan Lainnya

Halo, Saya Afni. Saya sangat mendukung #DefendingParadise untuk menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku! Mari kita bersama-sama menjaga hutan, sebab hutan adalah nilai kebermanfaatan yang sangat berharga

Read More »

Sa, Koi, Kitorang Semua, Bersama-sama Kitong Bisa !!! Mari Sama2 berdiri, Kita Lawan Segala Bentuk Pengrusakkan Hutan dan Alam Kita, Peduli Krisis Perubahan Iklim serta Lawan Usaha2 untuk makin memperburuknya.

Read More »

Dalam rangka peningkatan dan penjagaan kelestarian lingkungan hidup hutan di wilayah Maluku, Papua, dan sekitarnya yang merupakan tempat habitat hidup cendrawasih dan hewan lainnya, maka mari kita sama-sama mengikuti kampanye

Read More »

Tanah Papua adalah surga kita semua. Iya, surga kita sebagai manusia juga beribu keanekaragaman hayati dan hewani lainnya. Dengan menjaga tanah Papua, berarti kita tengah menjaga diri kita sendiri, mencoba

Read More »

Selalu ada orang-orang baik yang mencintai alam ini, terkhusus Papua dan Maluku, di mana keasriannya masih sangat berkualitas. Berbahagia lah terus dalam kerja semangat melestarikan & menyegarkan alam, karena flora

Read More »

Mendukung Hutan dan Habitat Papua sama dengan mendukung salah satu organ penting paru-paru Indonesia. Bumi Cenderawasih sebagai bukti keterhubungan erat alam dan manusia yang setara, terjalin dengan cinta. #DefendingParadise dari

Read More »

Indonesia memiliki berbagai keindahan didalamnya. Selain keindahan karna keberagaman suku dan budayanya, keindahan pulau dan lingkungannya pun kerap menjadi destinasi yang menakjubkan. Tetapi kini ligkungan disekitar kita tanpa diadari sudah

Read More »

….sejatinya alam adalah sumber kehidupan…menjaga dan melestarikan semua habitat di dalamnya adalah tanggung jawab kita semua…. #Thinkgreen#salamsobathijau#salamhijaudamai#jayaslalunegeriku

Read More »

Indonesia timur yang kaya akan keanekaragaman hayati tak layak mendapat ancaman ,, lindungi lingkungan, lindungi hutan papua dan maluku,, keindahannya selalu lebih baik dari segala hal indah

Read More »

Menjaga Hutan Tanah Papua = Menjaga Indonesia ! @faridashifa01

Read More »

Jaga alam yuk ! Karena kehidupan generasi kita selanjutnya, ditentukan oleh perilaku kita saat ini

Read More »

Saya Sophie sangat mendukung program #DefendingParadise. Saat ini, perubahan iklim semakin ekstrim dan tidak dapat diprediksi. Meskipun perubahan iklim bukan suatu hal yang dapat di kendalikan oleh manusia sepenuhnya, namun

Read More »

“Jaga dan Lindungi Hutan, semiskin-miskinnya kita janganlah menjual tanah dan hutan demi Rupiah “

Read More »

Ayo bersama kita jaga hutan dan cendrawasih untuk generasi yang akan datang.Selimut (hutan ) & nyanyian burung surga itu akan hilang jika sa dengan ko hanya duduk nonton saja.Kalo bukan

Read More »

Copyright ©2022.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved