Defending Paradise

Menjaga Hutan berarti menjaga semua yang ada
Hutan tidak terlepas dari Manusia, Adat, Seni, Budaya, Flora maupun Fauna. Maka sangatlah penting menjaga dan melestarikannya
‘Hutan dijaga, anak cucu akan tersenyum’
#DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Mari pelihara alam agar kita dapat memiliki masa depan yang lebih baik.

Read More »

Kita harus menjaga hutan Papua untuk memberikan oksigen dan biar tidak banjir

Read More »

Keanekaragaman hewan,flora dan fauna di papua dan maluku butuh hutan sebagai rumh , perlu dijaga untuk kelangsunngan hidup setiap habitat.mohon jangan di rusak rumah dan tempat tinggal mereka

Read More »

Hutan sebagai paru-paru dunia mestinya dan harus terus di lestarikan untuk kehidupan manusia,flora, dan fauna yang lebih baik dan sehat. kehidupan tersebut harus seimbang untuk meciptakan keseimbangan alam. Hutan yang

Read More »

Mari Lestarikan Hutan-Hutan di Tanah Papua Dan Kepulauan Maluku. Wialayah Ini Merupakan Habitat Cendrawasih dan Ratusan Ribu Flora dan Fauna Endemik. #DEFENDINGPARADISE

Read More »

Saya mendukung gerakan #DefendingParadise dalam pelestarian hutan beserta habitat flora dan fauna endemik yang ada, keindahan keberagaman ekosistem yang dimiliki hutan tanah Papua dan Kepualauan Maluku sangat berharga sehingga patut

Read More »

Kalau bukan kita, siapa lagi. Kalau tidak sekarang,kapan lagi. Jaga dan lindungi hutan dan ekosistem di dalam nya.

Read More »

Saya mendukung upaya pelestarian hutan dan laut di Tanah Papua & Kepulauan Maluku!

Read More »

Hutan sumber kehidupan dan paru paru dunia, dengan melestarikan hutan, bumikan terus terjaga. Perusakan hutan tindakkan yang harus di bungkam

Read More »

Menjaga hutan bukan sekedar untuk kami di Papua, tapi untuk Indonesia dan Dunia. Ayo sadar dengan lingkungan dan selamatkan hutan di Papua.

Read More »

Kita harus menjaga hutan papua agar hewan-hewan tetap bisa mendapat rumah dan makanan.

Read More »

Jaga kelestarian hutan kita… Karena di sinilah pusat paru-paru dunia

Read More »

Adil Ka’ Talino, Bacuramin Ka’ Saruga, Basengat Ka’ Jubata Arus.. Arus.. Arus.. Seperti yang kita ketahui bahwa hutan merupakan suatu sumber daya yang mendukung kehidupan berbagai makhluk hidup. Kelestarian hutan

Read More »

Copyright ©2022.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved