Search
Close this search box.
Defending Paradise

Melindungi dan melestarikan hutan Papua dari penembangan liar yang terjadi,menjaga lingkungan tempat tinggal dan sekitarnya dari sampah plastik.

Dukungan Lainnya

Tentang senyum, senyum manis kepulauan Maluku dibalut rasa cinta, rasa cinta dari tanah Papua… Tempat bermukim banyak fauna dan flora timur Indonesia. Tercipta pancaran kehidupan keanekaragaman hayati dari terbitnya mentari

Read More »

Dengan menjaga kelestarian alam hutan papua bagian timur dan seluruh hutan yang ada di indonesia kami para mahasiswa siap untuk berpartisipasi dan menyuarakan pendapat dalam dunia digitalisasi.

Read More »

Ayo , mari bersama. Saya dengan generasi muda , kita mendukung untuk melestarikan dan membudidayakan hutan yang menjadi habitat dari burung cendrawasih karena itu merupakan sesuatu yang menjadi keunikan surga

Read More »

Hutan adalah sumber oksigen kita, paru-paru dunia, sumber kehidupan semua makhluk hidup dibumi. Menjaga hutan berarti menjaga kehidupan semua makhluk hidup tanpa terkecuali, bukan hanya untuk hari ini, tetapi untuk

Read More »

Hutan dan laut adalah bagian dari kita, maka itu marilah kita anak muda berpegang tangan dalam menjaga hutan dan laut demi anak cucu kita dimasa yang akan datang.

Read More »

Hutan sumber kehidupan dan paru paru dunia, dengan melestarikan hutan, bumikan terus terjaga. Perusakan hutan tindakkan yang harus di bungkam

Read More »

Tetap Semangat dan Jangan Putus dalam berkarya serta selalu berguna bagi banyak orang. Tuhan berkati🙏 @Alex_Ivander_Paskalis

Read More »

Alam menjadi sumber kehidupan, mari kita jaga dan lindungi alam kita.

Read More »

Awalnya tau Indonesia Timur kaya dengan tambang. tapi saya sadar di sana gak hanya tambang. ada burung cenderawasih yg cantik, tanaman anggrek, pantai yg indah, lanskap hutan yg kaya flora

Read More »

Jangan merusak hutan dengan melakukan penebangan liar dan jangan mencemarkan hutan dengan tidak membuang sampah plastik dengan sembarangan. @iam_daniphotograph87

Read More »

Sa punya sahabat di tanah papua, sa ingin kita semua jaga hutan disana. Sa ingin punya kaponakan melihat hutan papua yang masih besar disana. Jangan sampai, sa punya kaponakan sahabat

Read More »

Yuk, teman² kita dukung pelestarian hutan di wilayah Papua dan Maluku agar flora dan fauna disana tetap terjaga, tau sendiri kan alam disana tuh indah bangetttt.. Papua dan Maluku juga

Read More »

Indonesia merupakan negara penghasil oksigen terbesar ke-2 di dunia. Hutan di Indonesia tersebar di beberapa daerah, seperti di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Hutan rindang yang menjadi paru-paru dunia dan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved