Defending Paradise

Lestarikan tumbuhan dan pepohonan di daerah papua dan maluku, karena tumbuhan dan pepohonan merupakan warisan termahal dan terbaik dari diri kita untuk keluarga dan lingkungan sekitar.

Dukungan Lainnya

Ayoo sama sama kita melestarikan alam kita, dan menjada flora dan fauna

Read More »

Menjaga keseimbangan ekosistem flora dan fauna di sekitar manusia harus menjadi prioritas utama di dalam situasi dengan ancaman krisis iklim seperti saat ini. Jika keseimbangan ekosistem terganggu, maka dampaknya akan

Read More »

Yuk kita cegah perubahan iklim ekstrem. Kita pasti bisa. Jaga tanahmu, hutanmu, lingkunganmu. Rawat konsistensimu. Rawat akal sehat humanismu. Hutan Papua dan alam nusantara milik kita semua harus lestari. Lawan

Read More »

Dukung #DefendingParadise. Jaga Habitat Cenderawasih Bersama Kami!

Read More »

Tingginya biodiversitas yang ada di tanah Papua dan Maluku menjadi tanda bahwa ekosistem hutan masih sehat dan dapat menjalankan perannya dengan baik sebagai penjaga keseimbangan iklim bumi dan menyediakan suplai

Read More »

Bila hutan dan Laut Papua di rusak, Indonesia akan mengalami masa-masa perubahan iklim yang besar. Untuk itu, mari kita jaga. Kalau bukan kita siapa lagi, kalau bukan sekarang kapan lagi.

Read More »

Tanah papua tanah kelahiranku bersama teman-teman lainnya. Tolong jangan rusak rumah kami, jangan usir cendrawasi dan kawan-kawannya. Biarkan dia tetap lestari dan memberi kehidupan yang alami bagi kami, bagi atmosfer

Read More »

Hutan hutan di daerah papua dan kepulauan maluku masih luas dan menjadi rumah dan tempat bekembangbiak satwa-satwa. Banyaknya flora dan fauna endemik yang tinggal di hutan Papua termasuk burung cenderawasih

Read More »

Jika kita tidak menjaga hutan Papua, maka spesies hewan langka dan tanaman di Papua akan punah

Read More »

Untuk Eco Nusa. Terima kasih banyak telah memotivasi saya untuk tetap menjaga lingkungan. Saya, mendukung Kelestarian Hutan Hujan Tropis di Papua dan Maluku. Banyak, yang berbondong-bondong ingin menikmati keindahan alam.

Read More »

Kita tidak hidup hanya untuk hari ini, hutan beserta isinya merupakan ekosistem yg mendukung kehidupan, jangan sampai anak cucu kita menangis kehilangan warisan yang sangat berharga karena keteledoran sesaat, save

Read More »

Mari kita sama-sama menjaga dan merawat hutan kita terutama hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku! Kalau bukan kita siapa lagi?

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved