Defending Paradise

Kelestarian bentangan alam wilayah Indonesia Timur khususnya Papua dan Maluku,tidak dapat dipungkiri karna salah satunya dan utama adalah peran serta masyarakat adat diwilayah tersebut. Masyarakat lokal di Papua dan Maluku hidup sangat harmonis dengan alam.Bahkan mereka memiliki cara tersendri dalam menjaga alam dan kelestarian ekosistem hutan diwilayah mereka.Sebab mereka yakin bahwa dengan terus menjaga ekosistem hutan yang tetap lestari,mereka akan memberikan warisan kehidupan yang tak ternilai harganya bagai generasi yang akan datang.Namun dengan dalih pemerataan pembangunan dan transmigrasi,keberadaan hutan adat bukan tidak mungkin terancam untuk diambil paksa oleh segelintir orang yang menguras sumber kehidupan di Bumi Cendrawasih tanpa memikirkan dampak yang ditimbulkan bagi masyarakat umum khususnya masyarakat asli Papua dan Maluku.Oleh karna itu,mari kita saling mendukung kebijakan apapun itu untuk pembangunan yang lebih baik bagi masyarakat Papua dan Maluku selagi tidak merusak hutan dan laut.Kita tolak pengrusakan dan penyalahgunaan kawasan hutan dengan dalih pemerataan pembangunan,dsb

Kalo bukan kita yang jaga sekarang,siapa lagi
Saatnya yang muda bergerak,saling bergandengan tangan untuk bertekad menjaga bumi Papua dan Maluku tetap lestari hutannya.
tong jaga hutan,hutan jaga tong
salam lestari
#defendingparadise
#beradatjagahutan

Dukungan Lainnya

Stop perburuan liar dan lindungi hutan yang menjadi hak masyarakat adat…

Read More »

Menarik perhatian lebih serius mengenai hutan Papua dan Kepulauan Maluku, benteng terakhir penyangga kehidupan yang tetap terjaga. Alih fungsi hutan menjadi kawasan industri dan pembangunan infrastruktur amat menganggu kelestarian hutan

Read More »

” mari tong sama² jaga Hutan dan laut ,karena hutan dan laut telah menyediakan apapun yang kita butuhkan “

Read More »

Renungilah esensi hutan sebagai bagian dari alam, dan ingat selalu akan pentingnya hutan kemarin, hari ini, dan untuk masa yang akan. Mari bersama jaga hutan kita! #DefendingParadise @wllsyyy

Read More »

Burung yang indah, pohon yang rindam dan udara yang segar. Menjadi Rumah yang nyaman untuk berlindung. Saya salah satu yang tidur dan bangun selalu menghirup udara dari Hutan Taman Nasional

Read More »

Hutan digarap diserobot oleh oknum oknum yang mementingkan kekayaan pribadinya tanpa memikirkan dampak yang akan terjadi. Hutan paru paru dunia dan sumber kehidupan bagi semua makhluk yang tetap harus dijaga

Read More »

Alam dan kita tidak jauh berbeda dari pada pertemanan, persahabatan, persaudaraan. Menjaga alam sama dengan menjaga kita dan ekosistem yang ada disekitar kita. #defendingparadise

Read More »

Wahai para kaum muda. Mari kita jaga alam dan seisinya, kita rawat segala kekayaannya. Sebagai bentuk penghambaan kita kepada sang maha pencipta alam semesta.

Read More »

ALAM MEMBERIKAN KEHIDUPAN SUDAH SEPATUTNYA KITA SEBAGAI MANUSIA YANG DIBERIKAN AMANAH KEPADA TUHAN UNTUK MENJAGA MELESTARIKAN & MENGOLAHNYA. BUKAN MERUSAK MENGEKSPLORASI & TIDAK BERTANGGUNG JAWAB!!JAGA, LINDUNGI & LESTARIKAN HUTAN &

Read More »

HUTAN ADALAH SUMBER ENERGI DAN KEHIDUPAN, HUTAN PAPUA MERUPAKAN SUMBER ENERGI BESAR YANG ADA DI NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA MENJAGA DAN MELESTARIKANNYA ADALAH KEWAJIBAN KITA UNTUK MENJAGA EKOSISTEM SATWA DAN

Read More »

Ekosistem hutan dan laut adalah apotik hidup masyarakat adat. Tanah adalah Ibu yang memberikan sumber penghidupan. Semangat muda dalam kampanye ekosistem hutan dan laut menjadi bagian dari pengabdian untuk penyelamatan

Read More »

Saya sangat mendukung penuh #DefendingParadise untuk pelestarian hutan di Indonesia Timur khususnya Maluku dan Papua. Banyak sekali hewan-hewan di dalamnya yang harus kita lindungi dan jaga. Alam tidak membutuhkan manusia,

Read More »

Cendrawasih adalah habitat asli Indonesia di tanah Papua yang harus di jaga agar burung tersebut tidak punah, kita harus tegas menangani burung tersebut supaya tidak diburu untuk kepentingan personal, katan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved