Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Defending Paradise

Kelestarian bentangan alam wilayah Indonesia Timur khususnya Papua dan Maluku,tidak dapat dipungkiri karna salah satunya dan utama adalah peran serta masyarakat adat diwilayah tersebut. Masyarakat lokal di Papua dan Maluku hidup sangat harmonis dengan alam.Bahkan mereka memiliki cara tersendri dalam menjaga alam dan kelestarian ekosistem hutan diwilayah mereka.Sebab mereka yakin bahwa dengan terus menjaga ekosistem hutan yang tetap lestari,mereka akan memberikan warisan kehidupan yang tak ternilai harganya bagai generasi yang akan datang.Namun dengan dalih pemerataan pembangunan dan transmigrasi,keberadaan hutan adat bukan tidak mungkin terancam untuk diambil paksa oleh segelintir orang yang menguras sumber kehidupan di Bumi Cendrawasih tanpa memikirkan dampak yang ditimbulkan bagi masyarakat umum khususnya masyarakat asli Papua dan Maluku.Oleh karna itu,mari kita saling mendukung kebijakan apapun itu untuk pembangunan yang lebih baik bagi masyarakat Papua dan Maluku selagi tidak merusak hutan dan laut.Kita tolak pengrusakan dan penyalahgunaan kawasan hutan dengan dalih pemerataan pembangunan,dsb

Kalo bukan kita yang jaga sekarang,siapa lagi
Saatnya yang muda bergerak,saling bergandengan tangan untuk bertekad menjaga bumi Papua dan Maluku tetap lestari hutannya.
tong jaga hutan,hutan jaga tong
salam lestari
#defendingparadise
#beradatjagahutan

Dukungan Lainnya

Hutan tak bisa dipisahkan dari kehidupan cenderawasih. Begitu juga dengan hewan-hewan lain di dalamnya dan manusia yang tinggal di sekitar hutan atau yang jauh dari hutan. Krisis iklim semakin mengkhawatirkan.

Read More »

Bumi dan manusia itu memiliki kesamaan. Tumbuhan adalah rambut kita , udara adalah nafas kita, tanah adalah kulit kita. Jika kita dicubit atau rambut kita dicabut , kita sbg manusia

Read More »

Ayo kita jaga burung surga cendrawasih agar kkiia punya anak Cucu nanti masih bisa lihat cendrawasih yang terbang dengan bebas menarik” di cabang pohon dan dengar burung surga cendrawasih bernyanyi

Read More »

Salah satu yang membuat sesuatu terus hidup hingga hari ini adalah kesadaran kuat akan hal tersebut berharga dan harus terus dilestarikan. Sebagi kelompok yang memiliki kesadaran akan keberagaman Indonesia yang

Read More »

Saya menentang keras penebangan dan penggundulan hutan indonesia dan sangat mendukung tentang pelestarian alam dan penghijauan kembali untuk menjaga kelestarian dan ekosistem alam

Read More »

Melestarikan hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku bukan hanya menyelamatkan habitat bagi cendrawasih dan flora fauna endemik lainnya, tetapi juga dapat menyelamatkan bumi dari pemanasan global. Mari kita jaga

Read More »

Semakin banyak orang yang peduli akan lingkungan, maka semakin lestari lingkungan yang kita punya. Jadi mari terus lestarikan hutan – hutan di tanah Papua dan Kepulaan Maluku agar habitat cendrawasih

Read More »

kita sebagai pemuda generasi penerus bangsa tentu harus peka terhadap lingkungan sekitar terutama dengan saudara kita yang berada di Papua dan Maluku, dengan adanya kita sebagai pemuda harus bisa mendukung

Read More »

Jika kita masih percaya bahwa “Tanah kita tanah surga” maka saya percaya bahwa Papua dan Kepulauan Maluku merupakan surga kehidupan yang sesungguhnya. Papua dengan dengan biodiversitas yang tinggi, satu diantara

Read More »

Saya mendukung perlindungan habitat Burung Cenderawasih karena saya tidak mau anak cucu saya tidak bisa melihat kedua keindahan alam tersebut di masa depan, baik habitat maupun Burung Cenderawasih itu sendiri.

Read More »

Akibat industri serta kegiatan manusia telah mencemari lingkungan ayo kita selamatkan Lingkungan. Hentikan pemburuan liar dan lestarikan hutan. Saudara kita di bumi cenderawasih telah kehilangan hutan setiap harinya yang merupakan

Read More »

Rumah yang nyaman adalah impian semua orang bukan hanya manusia flora dan fauna kita juga punya impian punya rumah yang nyaman jadi sebagai mahkluk yang sangat diistimewakan Tuhan tolong ya

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved