Search
Close this search box.
Defending Paradise

Jaga dan rawat habitat cendrawasih bersama-sama. Kita butuh hutan dan udara yg segar begitu pun dengan mereka. Sayangi dan cintai habitat ini seperti kita menyayangi diri kita sendiri. Stop penebangan liar, stop perburuan liar.
Hidup cendrawasih ku.

@amoreiza_kerenhapukh

Dukungan Lainnya

Halo Papua! Halo Maluku! Oh! Ada yang ketinggalan! Halo Surganya Indonesia!!!! Si keren, si adem, si hijau, dan si full of peace! Aku harap kamu terus berkembang dan bertumbuh menjadi

Read More »

Selalu jagalah keseimbangan ekosistem di lingkungan kita, dengan cara tidak membuang sampah sembarangan dan tidak melakukan penebangan secara liar atau sembarangan.

Read More »

Pelestarian hutan adalah surga dunia dan keindahan alam yang harus kita jaga. Mereka tumbuh dan bernafas untuk kesejahteraan hidup manusia. Jangan sampai paru-paru dunia ini dirusak dan menghilang.

Read More »

Asslmkm…. Saya selaku pribadi yg khawatir akan kerusakan alam dan kelangsungan hidup flora,fauna di bumi pertiwi, sangat berterima kasih atas konsep dukungan yg dilayangkan oleh tmn2 sekalian, semoga dengan konsep

Read More »

The people of Papua and Maluku have the rights to their rainforest as according to their Adat. Respect the rights to their own land and culture!

Read More »

Kita harus menjaga hutan Papua untuk memberikan oksigen dan biar tidak banjir

Read More »

“Jangan kau cari hutan ini jika telah tiada, tetapi jaga dan lestarikan agar tak hilang”

Read More »

Jangan menebang pohon sembarangan karena nanti burung-burung tidak ada tempat tinggal

Read More »

Mari bersama kita jaga hutan demi menjaga kelangsungan hidup flora dan fauna. #difendingparadise

Read More »

hutan tropis di wilayah timur diantaranya papua maluku memiliki tutupan yang cukup besar dan yang tak hanya berkontribusi besar bagi keseimbangan iklim. selain itu ratusan ribu satwa di dataran wilayah

Read More »

Saya sebagai anak papua mendukung Pelestarian hutan-hutan ditanah papua dan kepulauan maluku #DefendingParadise

Read More »

hutan merupakan aset penting bagi keberlangsungan kehidupan manusia ( mahkluk hidup di dunia ) oleh kerena itu apabila dari tahun ketahun hutan makin sedikit akan berakibat fatal akan keberlangsungan kita

Read More »

Dewasa ini, daerah hijau atau biasa juga disebut dengan hutan di Indonesia semakin menipis, dan juga terkadang telah habis berubah menjadi lahan pertanian ataupun perumahan. Maka dari itu saya ingin

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved