Defending Paradise

Hutan adalah paru paru dunia.

Hutan berjasa untuk lingkungan, baik itu dalam menjaga keseimbangan ekosistem, menjaga iklim bumi serta merupakan penyelamat masalah emisi karbon dunia. Hutan telah berjasa dengan memberikan banyak manfaat bagi kita sebagai umat manusia dan Indonesia. Ini adalah saatnya manusia memberikan aksi sebagai bentuk perlindungan dan tanda jasa terhadap hutan kita. Indonesia adalah negara yang kaya akan keragaman flora dan faunanya, mari kita lestarikan dan jaga kelayakan hutan kita di Tanah Papua dan Maluku.

#DefendingParadise
#LestarikanHutanKita

Dukungan Lainnya

Semoga dengan adanya kegiatan ini, masalah-masalah yang dihadapi indonesia khususnya pada isu lingkungan dalam krisis iklim bisa teratasi dan semakin mencintai lingkungan, tidak merusak, memelihara, menanam pohon dan menjaga.

Read More »

Makhluk hidup dengan hutan merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan, hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida, selain itu hutan juga menjadi habitat bagi beragam spesies flora dan fauna. Menjaga

Read More »

Semoga dengan adanya dukungan dari aktifitas ini akan ada rasa kepedulian sesama makhluk hidup maupun alam sekitarnya.

Read More »

Perkenalkan nama saya elfrit Tumanggor dari medanPesan dukungan saya Saya berharap melestarikan hewan langka seperti cendrawasih adalah bentuk upaya mencintai ciptaan tuhanCendrawasih adalah hewan langka yang sudah lama di Indonesia

Read More »

Aku udah ngerasain dampak dari krisis iklim saat ini, bahkan seluruh dunia menyuarakan krisis iklim, ayo, kita juga pasti bisa dukung #defendingparadiseNgga mau kan hutan di Papua dan Maluku dibabat

Read More »

“Jaga yang perlu di jaga, lindungi yang perlu di lindungi, manfaatkan yang perlu di manfaatkan secara lestari, alam Papua adalah rumah bagi kehidupan “

Read More »

Saya secara pribadi mendukung penuh atas kelestarian hutan demi keberlangsungan hidup satwa endemik yang berada khususnya di Papua dan Maluku.

Read More »

Ayo semangat mempertahankan salju abadi di Papua, dengan ikut serta membantu atau melestarikan lingkungan. Kalau bukan kita siapa lagi yang melakukannya. Jangan samapai salju tersebut mencair dan kita terkena dampaknya

Read More »

Tetap semangat pejuang lingkungan! Mari kita bersama mengembalikan Bumi selayaknya bumi serta bersama menyeimbangkan ekosistem khususnya yg berada d wilayah timur indonesia

Read More »

Bapa, Mama, Kaka, Ade, Tong semua.. Mari Kitorang bersama saling membantu untuk menjaga ekosistem hutan yang ada di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Karna hutan-hutan yang ada ini memiliki peran

Read More »

Kita harus menjaga hutan papua supaya hewan-hewan bisa mendapat rumah dan makanan.

Read More »

Semoga dengan adanya event ini khususnya kita kaum milenial dapat menjadi pendorong utama dalam pemeliharaan / melindungi lingkungan sekitar khususnya Maluku & Papua

Read More »

Bukan Alam yang membutuhkan kita, tetapi kita yang membutuhkan alam. Dengan adanya econusa,dapat menyadarkan manusia akan hal tersebut. Saya berharap kedepannya econusa dapat lebih dikenal masyarakat agar mereka bisa sadar

Read More »

Jangan Berhenti berbuat untuk kelestarian alam, Alam menghidupi manusia, maka sepantasnya manusia merawat alam

Read More »

Copyright ©2022.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved