Defending Paradise

Cendrawasih atau Burung surga merupakan salah satu satwa yang dilindungi. Hutan hujan tropis di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku adalah rumahnya. Selain sebagai rumah endemik keberadaan hutan hujan tropis di timur Nusantara berkontribusi bagi keseimbangan iklim dunia dan memelihara nafas kehidupan di bumi.
Kita satu Indonesia, dan saya memiliki hati untuk tanah Papua Maluku.
Mari kita jaga dan lestarikan hutan hujan tropis kita!
Untuk kita, Masyarakat adat, Endemik didalamnya, dan generasi kita!

Dukungan Lainnya

Ayo Selamat Hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku demi Kelestarian Alam juga keberlangsungan hidup umat Manusia

Read More »

Papua ada tidak untuk ditebang pohonnya, diambil kayunya, diusik masyatakat adatnya dan “dibunuh” kehidupan seluruh makhluk yang ada di dalamnya. #DefendingParadise

Read More »

Pelajari alam,cintai alam,berdekatanlah dengan alam,karena alam tidak akan pernah mengecewakanmu

Read More »

Jangan Merusak hutan Papua karena tuntutan kebutuhan Moderenisasi. Jaga cendrawasih Papua dan Lestarikan hutan Papua yang menjadi jantung kehidupan Manusia. #DefendingParadise

Read More »

Menjaga hutan kita agar tetap lestari agar kita selalu menghirup oksigen dan tidak boleh menebang atau membakar pohon

Read More »

Guru terbaik adalah alam. Setiap petualangan pasti akan mengajarkan sesuatu yang bernilai kepadamu💚🌱 . #savemangrovetimur

Read More »

Pelestarian Hutan Hujan tropis di Papua dan Maluku ini sangat penting untuk dilakukan, karena lingkungan itu sangatlah penting terutama bagi kehidupan manusia. Jadi kita senantiasa harus terus bisa menjaga dan

Read More »

Lingdungi Surga di Tanah ini. HUTAN LAUT dan segala isi. Kita bisa hidup tanpa uang tetapi kita tidak bisa hidup tanpa Hutan Laut. Hutan menghasil Oksigen bagi kita laut memberikan

Read More »

Halo ,perkenalkan nama saya Sarci serondanya yang berasal dari salah satu kampung di kaki gunung cycloop ,saya sebagai salah satu anak asli Papua merasa sedih dengan adanya penangkapan burung cendrawasih

Read More »

Kita harus menjaga hutan Papua untuk memberikan oksigen dan biar tidak banjir

Read More »

Ya intinya saya mendukung program yang dilaksakan untuk melindungi struktur hutan dan laut di Indonesia, terutama di Indonesia Timur. Hal tersebut diakrenakan hutan dan laut di Indonesia Timur tepatnya di

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved