Defending Paradise

The Earth is nothing without Forests!

Dukungan Lainnya

Pelestarian hutan sangatlah penting didalam kehidupan makhluk hidup. Tanpa hutan dan tumbuhan kehidupan manusia dan hewan tidaklah aman, damai dan sejahtera sebab pelestarian hutan sangatlah banyak manfaatnya di kehidupan sehari-hari.

Read More »

Menyelamatkan kelestarian hutan dimulai dari satu langkah kecil dari dalam diri. Mari jaga hutan kita, demi masa depan kita..

Read More »

Hutan mestinya dihargai akan kehidupannya. Karena kedudukan hutan memberi pengaruh yang signifikan terhadap tumbuh dan berkembangnya semua mahluk hidup. Kita memiliki kewajiban untuk menghargai setiap pohon yang tumbuh, dengan cara

Read More »

Kita sebagai generasi muda harus menjaga surga dunia (Hutan) karna surga terakhir di indonesia adalah papua dan maluku kalau bukan kita siapa lagi? Ingat!! Kita jaga Alam, Alam jaga kita.

Read More »

Menjaga kelestarian lingkungan alam dan budaya adalah bagian dari menjaga kelestarian sebuah Bangsa. Mari wujudkan bersama!

Read More »

Haloo, penting bagi kita untuk menjaga alam dan hutan tanah Papua dan Maluku karena banyak sekali habitat flora maupun fauna disana. Maka dari itu, jangan membuat mereka kehilangan tempat tinggalnya

Read More »

Saya mendukung terciptanya perlindungan secara sustainable untuk habitat bagi satwa endemik tanah Papua. Selamatkan dan Lestarikan Puspa Pesona Indonesia!

Read More »

Bagaimana kondisi alam kita 5 tahun kedepan tergantung dari apa yang kita lakukan hari ini!, jangan telat untuk jdi agen perubahan dunia terkhusus dalam pelestarian hutan serta kekayaan alam Indonesia.

Read More »

Hutan adalah paru paru dunia. Dalam suatu kesatuan ekosistem sumber daya hayati tetapi juga non hayati. Namun kita harus jaga hutan, air, satwa-satwanya dll sangatlah penting untuk menjaga kelestarianya demi

Read More »

Pesan untuk Hutan Papua, kita harus melestarikan hutan kita, dengan cara tidak menebang pohon dan melakukan reboisasi agar hewan-hewan memiliki tempat tinggal sehingga mereka tidak punah

Read More »

Saya Valencia Mieke Randa, founder Rumah Harapan Indonesia dan Blood For Life Indonesia (BFL), mendukung pelestarian ekosistem hutan dan laut ditanah Papua dan kepulauan Maluku. Jangan biarkan hutan kita hilang,

Read More »

Jaga alam lingkungan kita demi pelestarian alam, dengan menjaga lingkungan kita bisa mendapat udara yang lebih baik dan segar, dan dengan demikian menjaga ekosistem alam.!

Read More »

Karna bumi ini milik bersama. Milik saya, kamu dan semua yang akan lahir nanti. Mari kita pastikan hutan kita tetap hijau, tetap sehat juga tetap terjaga kelestariannya. Ini semua untuk

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved