Defending Paradise

Selamatkan hutan di wilayah papua dan kepulauan maluku. Lestarikan satwa yang ada di dalamnya. Jagalah keseimbangan lingkungan di muka bumi ini yang di awali dari pelestarian hutan. Hutan berfungsi sebagai habitat berbagai satwa, penyumbang oksigen di bumi, serta menyimpan banyak air di bawahnya untuk kepentingan pendingin dapur magma gunung berapi di wilayah tersebut. Jika hutan selalu ditebang dengan keperluan yang tidak mendesak, lebih baik di urungkan saja demi kebaikan bersama. Lebih melek lah terhadap lingkungan, peka dan peduli terhadap lingkungan. Sudah selayaknya kita harus sadar akan peran lingkungan yang selama ini kita anggap sebagai ladang uang, patut kita beri kasih dan sayang. Karena jika kita menjajah alam secara terus menerus tanpa henti, alam juga akan memberikan imbalan yang setimpal. Saya mendukung adanya kampanye pelestarian hutan di tanah papua dan kepulauan maluku, karena penting demi melindungi habitat dan keanekaragaman flora dan fauna yang ada, serta menjaga keseimbangan yang ada di bumi ini. Terimakasih ☺️ (Imroatin_)

Dukungan Lainnya

Jika manusia membutuhkan rumah sebagai tempat berteduh, begitupun burung Cendrawasih membutuhkan pohon-pohon dihutan sebagai tempat bersarang. Kemanakah Cendrawasih berlindung dan mencari makanan kalau bukan dipohon-pohon didalam hutan. Mari jaga dan

Read More »

Hutan itu Hijau kita jangan sampai menghilangkan warna Hijau itu Karena warna Hijau itu Menyegarkan, ayo kita Lindungi Alam, Hutan Di Indonesia

Read More »

Sebagai pemuda Maluku saya mendukung upaya pelestarian Hutan di Maluku dan Papua sebagai salah satu benteng untuk memperlambat lajunya krisis iklim dan habitat bagi flora dan fauna endemik di Maluku

Read More »

Semoga hutan hujan tropis di Indonesia bisa selalu lestari dan aman untuk semuanya <3

Read More »

Tingginya biodiversitas yang ada di tanah Papua dan Maluku menjadi tanda bahwa ekosistem hutan masih sehat dan dapat menjalankan perannya dengan baik sebagai penjaga keseimbangan iklim bumi dan menyediakan suplai

Read More »

Stop pengrusakan Hutan Halmahera!! Dan Hutan – hutan yg berada di Maluku – Papua lainnya!! Sebab, hanya pemberian dari Tuhan, dan peninggalan dari moyang kami. Yang harus tong jaga.! Salam

Read More »

Selama 2021- 2022, terjadi bencana di berbagai tempat di Indonesia. Gempa bumi dan banjir di beberapa tempat. Di beberapa daerah, cuaca tersebut mengubah sungai menjadi kubangan, sedangkan di daerah lain,

Read More »

Menjaga Keasrian ekologi Papu dan Maluku tidak saja dilihat dari prespektif maskulin. Namun, gerakan gerakan ekofeminisme perlu mendapatkan perhatian khusus. Sebab, hutan itu identik dengan perempuan,yang mampuereproduksi kehidupan. Jika hutan

Read More »

Halo, Saya Afni. Saya sangat mendukung #DefendingParadise untuk menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku! Mari kita bersama-sama menjaga hutan, sebab hutan adalah nilai kebermanfaatan yang sangat berharga

Read More »

Laboratorium hidup kita ada di hutan yang terjaga, tetap lestarikan habitatnya!

Read More »

Sukses selalu jangan menyerah dalam kegiatan iklim untuk memberikan solusi pemikiran yang positif buat orang orang agar kota kita selalu bersyukur dengan pergantian iklim.

Read More »

Alam/Hutan yang mencakup Flora dan Fauna tidak dapat bekerja sendiri Tanpa Bantuan dari Kita Manusia. Kita Manusia diberikan mandat dari TUHAN untuk menjaga Alam ini. Alam Butuh Kita Kita Butuh

Read More »

Untuk menjadikan pemuda/pemudi Indonesia yang berbakat terutama di tanah Papua

Read More »

Kami Anak- anak muda terus mendukung Program pelestarian Alam Dan penjagaan lingkungan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved