
saya setuju dan mendukung kampanye ini
Home » id-defendingparadise » saya setuju dan mendukung kampanye
saya setuju dan mendukung kampanye ini
Hutan merupakan salah satu peran penting bagi kehidupan manusia. Bukan hanya manusia, binatangpun bersandar pada hutan sebagai habitatnya. Penebangan pohon dan kebakaran hutan tidak asing lagi terdengar di telinga kita,
Jagalah alam beserta isinya yang indah ini agar anak cucu kita nanti bisa menikmatinya.
Kita harus menjaga hutan Papua supaya hewan – hewan bisa mendapat rumah, makanan. Maka dari itu kita harus jaga hutan Papua
Semogah hutan tetap terjaga dan tetap lestari
Indonesia Timur, satu dari sejuta warisan Indonesia yang menyimpan keindahan alam dan bahari. Meliuk, melintasi setiap jengkal tanah timur kita akan menemukan keindahan yang tersembunyi, Setiap kita yang melihatnya pasti
Igyaser hanjop, filosofi hidup yang dipegang oleh suku Arfak bahwa setiap sesuatu memiliki batas. Mari jaga Papua, mereka terdepan soal bagaimana semestinya hidup bersama alam.
Aku sangat mendukung campaign defending paradise yang mencegah climate change dan mendukung Indonesia sebagai salah satu negara yang akan ikut berpartisipasi aktif dalam menjaga sustainability bumi kita. Dengan memulai ajakan
Hutan papua dan Maluku harus diselamatkan dari alih fungsi lahan. Gusur perusahaan sawit dan tambang dari tanah Papua dan Maluku segera!!!!
Tetap tumbuh dan berguna
Jaga dan rawat habitat cendrawasih dan flora fauna bersama-sama. Cintailah habitat seperti anda mencintai diri ada sendiri.
“Ada kecukupan di dunia untuk kebutuhan manusia, tetapi tidak untuk keserakahan manusia.”#DefendingParadise#savepapua#jagahutan
Semoga ECONUSA dapat sukses untuk dapat menjaga habitat hewan, terkhusus pada wilayah Maluku dan Papua. Sehingga hewan-hewan tersebut tidak punah. Karna burung Cendrawasih adalah salah satu hewan yang menambah keunikan
Untuk melestarikan hutan-hutan yang ada di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku adalah dengan mengikuti kemauan dan keinginan masyarakat lokal. Sebab, saya percaya, yang paling memahami tata kelola, hal-hal yang harus
Mantap.. lestarikan hutan sejahtera masyarakatnya.
Menjaga hutan dan kelestariannya adalah tugas kita,banyak manfaat yang dihasilkan oleh pohon,hutan sehat bumi juga sehat!