Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Defending Paradise

Saya sebagai salah satu generasi muda Indonesia siap sedia mendukung kampanye “DefendingParadise” yang diselenggarakan oleh EcoNusa. Dengan bangkit melestarikan alam Indonesia khususnya yang berada di daerah Papua dan Maluku, kita bisa menjaga, merawat, melestarikan SDA yang tersedia agar bisa bertahan untuk ribuan tahun kedepan dan anak cucu kita bisa merasakan keberadaannya. Tidak mudah untuk menjaga kelestarian alam pada masa kini karena banyaknya Anak Muda yang tidak memiliki kepekaan terhadap alam sekitar. Semoga dengan terselenggarakannya kampanye ini bisa membuat Anak Muda menjadi tersadar akan pentingnya menjaga kelestarian alam agar tidak punah serta merawatnya untuk generasi kedepan. Lestarikan hutan papua! Lestarikan alam Indonesia!

Dukungan Lainnya

Papua dan Maluku memiliki kawasan hutan lindung paling luas di Indonesia, dengan luas mencapai 10,65 juta hektare. Maka dengan hutan seluas itu kita wajib melestarikannya. Karena melestarikan hutan, sama halnya

Read More »

Jika hewan bisa berbicara, mungkin mereka sudah berteriak meminta tolong karna tempat tinggal mereka yang terancam oleh kerusakan hutan dan lingkungan. Dan yang bisa saya lakukan sekarang adalah berbicara untuk

Read More »

Saya sangat mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku, karena wilayah ini merupakan habitat burung cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik yang harus tetap dilestarikan dan

Read More »

Saya sangat mendukung kegiatan sosialisasi perubahan iklim karna sangat membuat kesadaran bagi manusia yang tidak peduli terhadap lingkungan. Dan sosialisasi ini sangat bagus untuk anak anak muda agar mencegah atau

Read More »

Saya berharap hutan yang terletak di Maluku dan Papua bisa terus terjaga kelestariannya bagi kepentingan hewan-hewan yang hidup di dalamnya sekaligus keberlangsungan hidup manusia yang membutuhkan udara bersih.

Read More »

Mari kita mendukung pelestarian alam untuk kehidupan flora dan fauna yang berada didalamnya. Kita harus menjaga fungsi-fungsi hutan untuk kehidupan, terutama hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku yang miliki

Read More »

Saya ingin melihat Hutan masih alami dan masih indah. Saya ingin kita semua bersama-sama menjaga lingkungan

Read More »

Jangan Berhenti berbuat untuk kelestarian alam, Alam menghidupi manusia, maka sepantasnya manusia merawat alam

Read More »

It’s not only a paradise, but it’s also our HOME. protect our forest and the animal with all the cost. Because flora, fauna and human need each other. we over

Read More »

Kekayaan alam, budaya, adat istiadat, dan kehidupan masyarakat Kepulauan Maluku dan Tanah Papua adalah surga. Keserakahan dan keegoisan manusia membuat surga yang dicintai nusantara menjadi rusak. Akan tetapi, Aku sebagai

Read More »

Karena cendrawasih harus di jaga kalau bukan kita siapa lagi

Read More »

Saya mendukung dengan baik segala hal positif dalam kegiatan ini dan sebisa mungkin untuk berkontribusi

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved