Saya mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Hutan merupakan rumah bagi semua spesies flora dan fauna. Fungsi dan manfaat hutan bagi makhluk hidup adalah menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida. Hutan adalah rumah bagi seluruh makhluk hidup.
Indonesia kaya akan keragaman hayati dan ekosistem alamnya, baik flora maupun fauna. Pulau Papua dan kepulauan Maluku tempat keragaman hayati tersebut. Dengan hal itu, jangan sampai modernisasi menghilangkan dan melenyapkan