Defending Paradise

Papua kaya akan keindahan alamnya dengan hamparan hutan yang hijau termasuk hutan mangrove yang menjadi sakral dengan anggapan sebagai hutan perempuan yang masih kental akan tradisi lokalnya. Mari bersama seiring seirama menjaga dan melestarikan hutan untuk keberlanjutan di masa mendatang agar tradisi terjaga kelestarian terjaga dan harapannya bencana dan kerusakan alam bisa dihindari.
Semangat untuk hutan yang lestari dan lebih baik 💪💪💪

Dukungan Lainnya

Papua dan Maluku memiliki kawasan hutan lindung paling luas di Indonesia, dengan luas mencapai 10,65 juta hektare. Maka dengan hutan seluas itu kita wajib melestarikannya. Karena melestarikan hutan, sama halnya

Read More »

Di Jawa timur, saya dan rekan rekan bergerak dalam kegiatan tulisan tulisan penyadaran agar masyarakat melek intelektual dan melek lingkungan hidup. Kami prihatin dengan kerusakan alam di bumi Cenderawasih. Terus

Read More »

Ketika kita menyembuhkan bumi, kita menyembuhkan diri kita sendiri. Untuk itu tetap jaga kelestarian alam kita dengan tidak menebang pohon dan membakar hutan.

Read More »

Saya sangat mendukung kegiatan sosialisasi perubahan iklim karna sangat membuat kesadaran bagi manusia yang tidak peduli terhadap lingkungan. Dan sosialisasi ini sangat bagus untuk anak anak muda agar mencegah atau

Read More »

Papua dan Maluku adalah garda terakhir untuk mempertahankan kelestarian hutan, sadar akan warisan surga ini wajib dijaga agar bisa dan mampu di nikmati untuk generasi selanjutnya maka saya mendukung dalam

Read More »

kenapa saya mau menjaga hutan? karena hutan adalah nafas bagi paru-paru manusia dan nafas bagi manusia mungkin itu jawab saya yang sedikit di sadur, tapi pendapat pribadi saya tetang kenapa

Read More »

Ayo lestarikan hutan dan habitatnya seperti burung cenderawasih dan lain lainnya. Terimakasih

Read More »

Indonesia diciptakan dengan keaneragaman hayati sudah selayaknya kita bersyukur dengan cara menjaga Hidup berdampingan dengan alam agar terjadi keseimbangan Karena jika ekosistem asli sudah tercabik lalu musnah maka kita pula

Read More »

Tolong jaga masa depan hutan papua. Endemik burung surga atau yg biasa kita kenal burung cenderawasih di hutan warkesi,waigeo barat, kabupaten raja ampat. Berada di tangan tangan anda generasi bangsa

Read More »

Mari bersama-sama kita dukung kelestarian alam yang ada di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku, karena masih banyak flora dan fauna yang harus kita lindungi keberadaannya, mereka juga termasuk makhluk Tuhan

Read More »

Kita tahu bahwa pohon adalah paru-paru dunia, penghasil oksigen untuk kehidupan manusia, penjaga struktur tanah dan masih banyak lagi. Dengan penebangan pohon yang sangat tidak terkendali menghancurkan ekosistem sekitar, hewan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved