Defending Paradise

Papua kaya akan keindahan alamnya dengan hamparan hutan yang hijau termasuk hutan mangrove yang menjadi sakral dengan anggapan sebagai hutan perempuan yang masih kental akan tradisi lokalnya. Mari bersama seiring seirama menjaga dan melestarikan hutan untuk keberlanjutan di masa mendatang agar tradisi terjaga kelestarian terjaga dan harapannya bencana dan kerusakan alam bisa dihindari.
Semangat untuk hutan yang lestari dan lebih baik 💪💪💪

Dukungan Lainnya

Bahagia dapat melihat secara langsung pulau mangrove dan laut yang luas ,mari saling menjaga ekosistem hutan dan laut ,hijaukan hutan dan bumi kami tercinta Sambut penanaman mangrove untuk penghijauan hutan

Read More »

Hutan di Tanah Papua dan Maluku adalah bagian dari paru-paru dunia, dan surganya Cendrawasih/Paradise. Mari Lindungi dan sayangi mereka dengan Stop Penjarahan Hutan, Stop Exploitasi Hutan, dan Stop Deforestasi. Biarkan

Read More »

Kita hidup bersama dengan alam. Jangan menjadi egois dengan hanya menikmati alam saja tapi tidak mau menjaganya. Alam tidak membutuhkan kata mutiara, alam hanya butuh aksi nyata !

Read More »

Selamatkan semua makhluk! Bumi dan alam tak akan bertahan jika yang hidup hanya manusia bersama keserakahannya! -@jrmanuhutu

Read More »

Sebaik baiknya manusia di bumi adalah yang menjaga lingkungan sekitarnya! 🐣✨

Read More »

LINDUNGI SATWA LANGKA BURUNG CENDRAWASIH ( Refleksi keindahan surga ) LESTARIKAN HUTAN PAPUA & KEPULAUAN MALUKU ( Paru-paru dunia )

Read More »

Mari tingkatkan kesadaran kita akan pentingnya menjaga dan melestarikan hutan untuk menyelamatkan semua komponen kehidupan.

Read More »

Saya sebagai anak yang punya negeri ini Papua, saya mengutuk besar kepada pihak yang tidak bertanggung jawab, yang masuk ke hutan untuk merusak habitat aslinya dan mulai punya ekosistem hutan

Read More »

Mencintai lingkungan adalah mencintai sesama. Seperti pesan yang pernah disampaikan oleh tokoh pendidikan lingkungan hidup, Pengetahuan tentang alam merupakan langkah untuk menyadari Tuhan. Kerendahan hati dan kepatuhan/ ketaatan dapat diperoleh

Read More »

Cendrawasih, citra menawan dari timur yang harus dijaga dengan penuh kasih. Mari kita lindungi habitat flora dan fauna di timur Indonesia❣

Read More »

Dukung #DefendingParadise. Jaga Habitat Cenderawasih Bersama Kami! Halo teman-teman EcoNusa dan Cornell Lab of Ornithology! terima kasih ya kalian sudah bekerja sama dalam menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan

Read More »

Pelestarian keanekaragaman hayati di Indonesia, terkhusus di Maluku dan Papua sangat penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem. Namun, upaya pelestarian tersebut selalu terhambat karena berbagai faktor. Mulai dari oknum yang tak

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved