Defending Paradise

Menjaga hutan berarti menjaga kehidupan flora dan fauna tetap ada dan berlangsung. Mari lindungi dan jaga hutan-hutan yang kita miliki, karena kelangsungan ekosistem hutan menjadi salah satu cara menjaga keberlangsungan kehidupan manusia.
#DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Cendrawasih adalah salah satu hewan ikonik yang ada di Indonesia, lebih tepatnya berada di Papua. Namun sayangnya habitat asli dari hewan cantik satu ini terancam punah karna penebangan hutan liar

Read More »

Berhenti menjadi serakah! Hutan adalah surga kehidupan bagi flora dan fauna. Jika itu terus dipangkas, dikurangi, dieskploitasi, mereka akan punah. Mari kita menjaga hutan papua dan Maluku agar tetap lestari

Read More »

Mendukung Hutan dan Habitat Papua sama dengan mendukung salah satu organ penting paru-paru Indonesia. Bumi Cenderawasih sebagai bukti keterhubungan erat alam dan manusia yang setara, terjalin dengan cinta. #DefendingParadise dari

Read More »

Mari kita mendukung pelestarian alam untuk kehidupan flora dan fauna yang berada didalamnya. Kita harus menjaga fungsi-fungsi hutan untuk kehidupan, terutama hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku yang miliki

Read More »

Disini, saya selaku pemudi Indonesia, akan mendukung gerakan defending paradise,karena sudah saatnya kita sebagai pemuda-pemudi menyuarakan pentingnya menjaga dan melestarikan lingkungan, hutan-hutan yang kini sudah banyak yang menjadi korban, khususnya

Read More »

Lingdungi Surga di Tanah ini. HUTAN LAUT dan segala isi. Kita bisa hidup tanpa uang tetapi kita tidak bisa hidup tanpa Hutan Laut. Hutan menghasil Oksigen bagi kita laut memberikan

Read More »

Saya berumur 9 tahun dari SD Kristen A3 Urimessing Ambon, saya mendukung kampanye #DefendingParadise

Read More »

Pesan untuk Hutan Papua, semoga tetap terjaga, kita tidak boleh menebang pohon sembarangan, selain itu kita juga harus melestarikan lingkungan, dan tidak membakar sampah di dekat pepohonan

Read More »

Sebentar lagi selimut (Hutan) itu akan hilang & nyanyian burung surga tidal terdengar lagi, kalo sa dengan ko hanya duduk nonton saya.Ayo bersama kitorang jaga tong punya hutan & burung

Read More »

Mari kita jaga terus dan lestarikan ekosistem hutan dan laut, karena seperti yang pepatah bilang “only when the last tree has died, the last fish has been caught, the last

Read More »

Lebih meningkatkan kesadaran diri untuk melestarikan lingkungan

Read More »

Saya sebagai warga baru Maluku Utara dan melihat hutan Maluku Utara dan Papua masih sangat alami, mendukung bahwa burung cendrawasih, flora dan fauna harus dijaga dengan cara tidak merusak habitat

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved