Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Defending Paradise

Manusia selalu serakah dalam urusan dunia, semakin majunya zaman dan semakin tingginya pertumbuhan penduduk, kebutuhan akan sandang, pangan, papan juga semakin meningkat. Kebutuhan-kebutuhan tersebut mengancam kelestarian flora dan fauna,beserta habitatnya.
Kini telah banyak hutan yang di ekploitasi secara berlebihan dan tidak bertanggung jawab, habitat mahluk hidup rusak, keasrian hutan hilang. Merasa banyak keuntungan bagi oknum tertentu tetapi tidak sadar akan bahaya yang akan mengancam di masa depan, terhitung 2021 sudah banyak bencana yang melanda Indonesia jangan sampai hal ini membuat krisis iklim semakin parah, mari menjaga kelestarian hutan, berserta flora dan fauna endemik khusunya di Papua dan Kepulauan Maluku agar bumi kita tetap terjaga.
Berikan dukungan kecil mu dari jari jempol mu, ringan namun besar manfaatnya
Salam lestari dari pemuda pencinta Indonesia. #DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Jangan biarkan flora dan fauna kita musnah mari kita selamatkan semua habitat yang ada di hutan dengan tidak menebang hutan secara liar, jika bukan kita yg mencintai alam kita siapa

Read More »

Tetaplah bertahan agar generasi-generasi selanjutnya bisa melihat keindahanmu

Read More »

Tak perlu kita menyusui hutan dan alam yg perlu kita lakukan jaga yg harus di jaga , jaga hutan dan alam untuk tetap hidup. Selamat kan hutan hujan tropis di

Read More »

Saya saebagai salah satu perempuan Indonesia, menyebut paradise, sebab analogi surga yang jatuh ke bumi tidak lain adalah Papua dan Maluku, maka harus kita jaga. Paradise juga adalah hutan dan

Read More »

Jaga hutan, hutan jaga kita.Mari kita saling jaga tuk masa depan yang ramah.

Read More »

Jaga alam butuh kesadaran, dan kepedulian diri sendiri masing-masing Langkah kecil tapi berarti, bentuk aksi nyata untuk lingkungan beralih ke sustainable Kita harus menyuarakan perlindungan Hutan dan isi nya khusus

Read More »

Tanah papua merupakan surga kecil jatuh ke bumi, oleh karena itu kita harus di papua tidak hanya menyangkut kelestarian cendrawasih tapi seluruh ekosistem yang ada di tanah papua seperti hutan

Read More »

Kita jaga hutan, hewan, dan burung – burung di hutan Papua. Jaga juga ikan dan terumbu karang di laut. Terima kasih

Read More »

Cendrawasih adalah jati diri papua, kalo cendrawasih punah maka Papua akan kehilangan satu-satunya burung surga yang pernah ada di bumi ini. #savecendrawasih

Read More »

Mari buka mata, karena bumi kita sudah semakin menderita oleh ulah manusia. Atas nama pembangunan hutan-hujan dihabiskan, hati tertutup uang tidak bisa dihentikan, demi nama ekonomi alam pun di hancurkan,

Read More »

Aku sangat mendukung campaign defending paradise yang mencegah climate change dan mendukung Indonesia sebagai salah satu negara yang akan ikut berpartisipasi aktif dalam menjaga sustainability bumi kita. Dengan memulai ajakan

Read More »

Hutan adalah Rumah dan Ibu bagi semua mahluk hidup. Hutan sebagai harapan hidup masa depan. Selamatkan Hutan Papua, Selamatkan Hutan Indonesia!

Read More »

Cenderawasih, ikon Indonesia Timur, yang tak bakal ikonik lagi jika terus di ekploitasi, Ayo Buka mata kita pejuang nasib Lingkungan!!! Sadari pentingnya Keberadaan Cenderawasih di alam, Jaga Cenderawasih=Jaga Hutan @jerpalege

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved