Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Defending Paradise

Manusia dan alam saling berkaitan seharusnya kewajiban kita sebagai mahluk yang berakal untuk menjaga dan melestarikannya. Seperti halnya hutan yang lestari akan membawa dampak besar pada kehidupan manusia dari mencegah terjadinya banjir, mitigasi perubahan iklim dan penambatan CO2. Apalagi hutan hujan Tropis yang memiliki flora fauna endemik yang tidak dapat ditemui di daerah lain. Khususnya di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku yang memiliki burung Cendrawasih, tentu sangat disayangkan jika habitat mereka rusak. Mari jaga hutan kita dan selamatkan flora faunanya.

Dukungan Lainnya

Aku peduli dengan alamku. walau saat ini posisiku tidak di dekatnya namun dari sini aku bisa menikmati dampaknya.

Read More »

Menjaga habitat makhluk hidup yang lain seperti menjaga habitat kita sendiri

Read More »

Saya mendukung pelestarian hutan papua karena hutan papua merupakan hutan hujan tropis yang tersisah di dunia dan itu merupakan habitat bagi segala macam hewan serta tumbuhan yang cantik serta unik.

Read More »

Mendukung program-program Econusa untuk kepentingan kita bersama di masa depan

Read More »

Alam itu jujur dan adik, kita hanya menerima apa yang kita berikan padanya. Jadi jika kita merusak maka bencana menimpa jika kita menjaga maka kenyaman yang kita terima.Jaga dan lindungi,kalo

Read More »

“Kalian mau ngapain rumah dan anak-anakku?”, mungkin itu yang bisa kita dengar jikalau cendrawasih bisa berkomunikasi dengan manusia.Sungguh miris, hutan sebagai sumber kehidupan kini disepelekan perannya. Flora dan fauna menderita

Read More »

Nature helps us to find peace and grow. When we reconnect with nature, we will recover. Please save our nature, save our earth, save our only home by restoring our

Read More »

Kerusakan Hutan Tidak Hanya Mengancam Kehiduoan Manusia, tapi juga mengancam satwa liar.

Read More »

Kita patut melestarikan hutan papua juga menjaga flora dan fauna yang berasal dari papua, salah satunya adalah cenderawasih.

Read More »

Sejatinya tujuan dan akhir dari perjuangan ini adalah mewariskan mata air bukan air mata.bergerak dari semua lini demi WARISAN SORGA HIJAU untuk generasi yang akan datang. #Savetheearth#Savetheworld#salamlestari#salamsobathijau#jayalahnegeriku

Read More »

Kelestarian alam lingkungan dan hutan harus tetap dijaga mengingat hutan merupakan paruh kehidupan manusia

Read More »

Jangan merusak hutan dengan melakukan penebangan liar dan jangan mencemarkan hutan dengan tidak membuang sampah plastik dengan sembarangan. @iam_daniphotograph87

Read More »

Tanah Papua, Kepulauan Maluku, Walau belum pernah bersua, Ini kusampaikan dukunganku.Sebagai WNI, saya menyadari pentingnya pelestarian hutan untuk kelangsungan hidup berbagai flora & fauna di Indonesia, termasuk Papua & Maluku.

Read More »

Semoga bisa menjadi langkah baik bagi semuanya, dan selalu ada kebaikan di setiap hal dan juga rencana yang telah dibuat. Semangat!

Read More »

Saya sangat mendukung penuh #DefendingParadise untuk pelestarian hutan di Indonesia Timur khususnya Maluku dan Papua. Banyak sekali hewan-hewan di dalamnya yang harus kita lindungi dan jaga. ada yang mengatakan,”Di papua,

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved