Defending Paradise

Makhluk hidup dengan hutan merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan,
hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida, selain itu hutan juga menjadi habitat bagi beragam spesies flora dan fauna.
Menjaga dan melestarikan hutan menjadi keharusan bagi kita semua.
Ayo berperan dalam pelestarian hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku, untuk hari esok yang lebih baik!
#DefendingParadise

Dukungan Lainnya

mangat gais, memang harus terus di sosialisasikan biar bumi trus terjaga :))

Read More »

Gabisa kebayang kalo misal oksigen di bumi semakin sedikit. Gimana ngga pada sesek tu orang orang rebutan oksigen Ayo kawan, jangan sampai stok oksigen di bumi pertiwi ikutan menipis karena

Read More »

Urat nadi manusia maupun hewan adalah lingkungan, maka dari itu salah satu cara untuk menjaga lingkungan yaitu dengan jangan menebang pohon sembarangan, membuang sampah pada tempatnya. Harapanku kedepannya Econusa.id dapat

Read More »

Papua dan maluku adalah timur terakhir yang harus kita jaga mati-matian. Berhenti kebanggaan jamrud khatulistiwa atau sekeping surga yang jatuh ke bumi itu disematkan kepada negara kita kalau pohon-pohon sudah

Read More »

semoga hutan dan sumber daya nya tetap terjaga sebagaimana semestinya! ❤️

Read More »

Hutan adalah sumber kehidupan untuk berbagai makhluk hidup. Untuk itu mari kita jaga lingkungan khususnya hutan kita demi kelangsungan hidup di masa depan.

Read More »

Mari kita menjaga hutan sebagai moda investasi di masa yang akan datang

Read More »

Salam lestari saya Febrianto Katang mendukung untuk tanah Papua supaya hutan nya tetap dilestarikan jangan kita membuat hutan itu gundul karna hutan itu sangat berguna buat kita dihari depan nanti

Read More »

Saya tidak bisa membayangkan bagaimana anak saya di tahun-tahun mendatang merasakan perubahan iklim yang jauh lebih ekstrem daripada sekarang. Lanjutkan terus melindungi bumi kita di Timur Indonesia! Kita sayangi bumi,

Read More »

Krisis iklim adalah problem mondial, setiap orang tdk bisa mengisolasi dirinya dari dampak bahaya iklim. Berkolaborasi adalah ikhtiar kecil menunda kehancuran bumi. #DefenderParadise

Read More »

Karena alam akan selelu memberikana kita jiwa yang positif didalam kehidupan.

Read More »

Mari jaga dan lestarikan burung cendrawasih dari ancaman, agar tidak punah dan tidak menjadi cerita bagi generasi mendatang.

Read More »

Selamatkan semua makhluk! Bumi dan alam tak akan bertahan jika yang hidup hanya manusia bersama keserakahannya! -@jrmanuhutu

Read More »

Ayoo kita jaga hutan dan lingkungan, agar makhluk hidup lainnya dapat tinggal dengan aman dan nyaman, dan kitapun bisa menikmati keindahannya. #beradatjagahutan #kitajagahutan #hutanjagakita

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved