Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Defending Paradise

Makhluk hidup dengan hutan merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan,
hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida, selain itu hutan juga menjadi habitat bagi beragam spesies flora dan fauna.
Menjaga dan melestarikan hutan menjadi keharusan bagi kita semua.
Ayo berperan dalam pelestarian hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku, untuk hari esok yang lebih baik!
#DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Jaga hutan Papua dan Cenderawasih! Sudah saatnya untuk kerjasama antara pihak untuk mempertahankan warisan hayati maupun budaya di Tanah Papua. @thelif30fme

Read More »

Bukan Mimpiku yang Terlalu Besar untuk melestarikan hutanku,tapi pikiranmu yang terlalu kecil,yang mengakibatkan hutanku semakin sedih. Hutanku adalah nafasmu,hutanku adalah hidupmu dan hutanku adalah hutan kita untuk itu mari kita

Read More »

LET’S DO THE BEST. AND PROTECT THE NATURE, WE CAN DO IT. LAST BUT NOT LEAST. GOD BLESS US😝

Read More »

Kepulauan maluku dan tanah papua adalah hutan tropis terbesar Indonesia yang mana mendukung kehidupan dan berkontribusi menjaga iklim masyarakat yang hidup di sekitarnya. Saat nya kita ikut bergerak dan berpartisipasi

Read More »

Terima kasih bagi kalian yang masih mau dan akan terus menjaga bumi. Bumi selamat, kita selamat.

Read More »

Ketika kita menyembuhkan bumi, kita menyembuhkan diri kita sendiri. Untuk itu tetap jaga kelestarian alam kita dengan tidak menebang pohon dan membakar hutan.

Read More »

Yuk, lestarikan burung Cenderawasih mulai dari diri sendiri. Lakukan penyebaran pamflet virtual mengenai larangan pemburuan burung Cenderawasih. Kemudian, apabila ada pelaku pemburuan burung Cenderawasih supaya ditindaklajuti dengan tegas. Lakukan konservasi,

Read More »

Saya mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Karena wilayah tersebut merupakan habitat cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik.

Read More »

Alam dan keindahan nya akan terjaga bila tidak ada yang merusak. Menjaga alam adalah kewajiban setiap makhluk hidup untuk bisa menjaga keseimbangan ekosistem serta mengurangi krisis iklim dari berbagai bencana

Read More »

Yuk, kita rawat alam di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Salah satu langkah kecil yang bisa kita lakukan, yaitu menyuarakan agar orang-orang mau lebih peduli menyelamatkan bumi dari krisis iklim

Read More »

Yakin masih menganggap pembangunan dan perluasan lahan perusahaan adalah satu-satunya jalan demi pembangunan masyrakat. Nyatanya “modernisasi” pembangunan yang ditawarkan sama sekali tidak membantu bahkan mendukung kehidupan masyarakat. Nyatanya masyarakat sekitar

Read More »

Hay hutan Papua dan kepulauan Maluku, Ku kirimkan salam untuk mu melalu #DefendingParadise. Ku harap kau selalu menjaga kelestarian mu dan flora fauna yang menghuni dirimu. Buatlah manusia takjub akan

Read More »

Hutan sebagai paru-paru dunia dan anak muda sebagai denyut nadi dunia yang akan menentukan hembusan nafas dunia. Hembusan nafas yang baik diciptakan dengan menjaga hutan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved