Krisis iklim sudah sangat dirasakan dampaknya, kita tidak bisa diam saja saat hutan yang menjadi benteng terakhir akan hilang dari bumi. Jika kita ingin berubah, mulailah dari tindakan sekecil apapun yang dapat membawa pengaruh baik pada bumi !

Aku ingin menyuarakan dukungan untuk kampanye kolaborasi #DefendingParadise yang dilakukan EcoNusa untuk menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Aku sangat ingin ikut andil memberi partisipasi dalam kampanye