
Jaga dan rawat habitat cendrawasih dan flora fauna bersama-sama. Cintailah habitat seperti anda mencintai diri ada sendiri.
Home » id-defendingparadise » Jaga dan rawat habitat cendrawasih
Jaga dan rawat habitat cendrawasih dan flora fauna bersama-sama. Cintailah habitat seperti anda mencintai diri ada sendiri.
Cenderawasih butuh hutan untuk hidup! Lestarikan, cintai, jaga hutan dan alam ini! @rensi_grac
Dalam beberapa tahun terakhir, Indonesia dinilai berhasil mengurangi laju deforestasi. Indonesia masih memiliki potensi hutan besar di mana 50 persen hutan Indonesia ada di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Hutan
Papua adalah tanah surga. Papua juga Indonesia. Yang juga harus kita jaga. Jangan sampai menjadi sia-sia..
Cenderawasih, salah satu burung eksotis Indonesia khususnya dari tanah Papua. Namun apa yang terjadi seandainya hutan-hutan tempat mereka tinggal habis perlahan? Mereka mati dan punah. Mungkin sebagian dari awam akan
Mari lestarikan habitat Cenderawasih di hutan tanah Papua! Kita sebagai generasi yang peduli akan keindahan alam dan segala flora dan fauna di Indonesia di dalamnya, belum terlambat untuk memperbanyak spesiesnya
Bersaudara tidak perlu sedarah……
Kekayaan alam indonesia timur harus dijaga, karna itu adalah warisan yang tak ternilai harganya .. jangan sampai anak cucu kita tidak bisa merasakan indahnya alam .. manfaatkanlah alam dengan bijak
Membuang sampah pada tempatnya
Salah satu yang membuat sesuatu terus hidup hingga hari ini adalah kesadaran kuat akan hal tersebut berharga dan harus terus dilestarikan. Sebagi kelompok yang memiliki kesadaran akan keberagaman Indonesia yang
Semoga dengan dilaksankan program ini dapat meningkatkan wawasan dan kesadaran masyarakat aka pentingnya masalah perubahan iklim
keadilan lingkungan dan sosial,untuk pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku,habitat cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik lainya, Harus Ada, Dukungan Pelestarian Alam untuk Masyarakat dan dari
Siapa yang bisa hidup tanpa hutan? Bukan hanya satwa dan tumbuhan, manusia pun tidak bisa. Lantas apakah kamu rela melihat hutan-hutan terus bertumbang dan menghilang? #DefendingParadise
Konsisten untuk kelestarian alam dan saya harap saya bisa menjadi bagian
Papua tanpa cendrawasih, kehilangan identitas. Cendrawasih tanpa hutan hujan tropis di Papua dan Maluku, kehilangan rumah. Jika bisa menjaga, mengapa harus kehilangan?
Dengan menjaga kelestarian alam hutan papua bagian timur dan seluruh hutan yang ada di indonesia kami para mahasiswa siap untuk berpartisipasi dan menyuarakan pendapat dalam dunia digitalisasi.