Defending Paradise

Isu krisis iklim merupakan hal yang sedang ramai dibicarakan belakangan ini. Tahukah kamu bahwa negara kita sedang mengalaminya? Sebagai generasi muda, saya sangat mendukung semangat #Defending Paradise terkait krisis iklim yang terjadi untuk hal menjaga serta melestarikan hutan-hutan yang ada di Tanah Papua & Maluku, karena tanpa kita kita dasari hutan punya segudang manfaat bagi manusia. Oleh sebab itu sebagai generasi muda, kita harus sama-sama bergandengan tangan dengan satu tujuan untuk menjaga hutan Indonesia, khususnya hutan yang ada di Papua dan Kepulauan Maluku dengan melakukan hal-hal sederhana seperti: membuang sampah pada tempatnya sesuai jenisnya (organik, non organik), penggunaan barang-barang ramah lingkungan. Dengan melakukan hal sederhana tersebut kita sudah ikut menjaga hutan sekaligus menjaga tempat hidup flora dan fauna yang ada agar bisa dinikmati oleh generasi berikutnya.
Salam, Anita Irianti

Dukungan Lainnya

Alam dan isinya dapat mengispirasi kita dalam menjalani hidup

Read More »

Semangat untuk econusa!! Dinosaurus terakhir kita harus terjamin kehidupannya dan aman dari segala macam yang akan membahayakannya.

Read More »

Dear, Hutan Hutan Tanah Papua dan Maluku. Tetaplah bertahan dari tangan tangan serakah yang ingin merusakmu. Maaf Aku tak bisa membantumu secara langsung di sana, menemani, merawat dan melindungimu dari

Read More »

Yuk kita cegah perubahan iklim ekstrem. Kita pasti bisa. Jaga tanahmu, hutanmu, lingkunganmu. Rawat konsistensimu. Rawat akal sehat humanismu. Hutan Papua dan alam nusantara milik kita semua harus lestari. Lawan

Read More »

Masa depan hutan dan alam indonesiai dalam 5 sampai 10 tahun kedepan akan berada di tangan generasi saat ini yakni gen z dan milenilai sekaligus sebagai agent of change. Saya

Read More »

Saya ingin menjaga hutan papua dengan baik. Jangan menebang pohon untuk suatu keperluan dan agar hutan papua tetap terlihat bagus

Read More »

Semangat untuk melestarikan hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku, jaya 🥰🥰🥰

Read More »

Hutan hujan tropis merupakan benteng terakhir pelestarian flora dan fauna serta tabung oksigen alami bagi segenap unsur kehidupan.untuk itu stop deforsestasi oleh korporasi terhadap hutan Papua.

Read More »

Mari kita jaga habitat cendrawasih. Hijaukan bumi kita. Selamtkan flora dan fauna kita. Instagram : @abdulhakim_new

Read More »

Hutan di Indonesia Timur adalah masa depan Indonesia..tanpa hutan Negara ini tidak punya masa depan. kenapa? karena di hutan terdapat sumberdaya alam yang tak habis-habisnya dikelola untuk kesejahteraan rakyat dan

Read More »

Semua orang tau bahwa Cendrawasih adalah burung endemik Papua, tapi semua orang juga tau bahwa alam Papua terus di eksploitasi, tapi tidak semua orang tau bahwa yang merusak semua itu

Read More »

Lingkungan merupakan bagian dari kehidupan manusia mari menjaganya adalah tanggung jawab kita bersama

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved