Defending Paradise

Ini hutan ibu kami,
Hutan kami,
Manusia, hewan, dan tumbuhan serta makhluk hidup lainnya, bukan milik manusia saja (Manusia-manusia tamak)
Pertiwi telah bersusah payah membesarkan dan menjaganya, dan kau juga dijaganya.
Lalu mengapa kau bersikap seperti itu kepada ibu pertiwi.
Stop ancaman di Indonesia Timur
Bela penopang kehidupan kini dan masa mendatang
Jaga hutan dan ekosistem lautnya
Defending Paradise

Dukungan Lainnya

Look deep into nature, n u’ll understand everything better. Naluri baik lahir ketika jiwa berdampingan dengan alam.

Read More »

Kelestarian alam hutah maluku harus tetap terjaga ekosistemnya, agar tetap terjaga, hutan harus di lindungi, dari eksploitasi, @bob.bastardo

Read More »

Semoga pemerintah dan banyak stakeholder bisa saling bahu membahu untuk mendukung kelestarian alam Papua dan kepulauan Maluku, bisa jalan dengan kompak bersama masyarakat dalam gerakan pelestarian hutan-hutan disana. Karna pelestarian

Read More »

Hay hutan Papua dan kepulauan Maluku, Ku kirimkan salam untuk mu melalu #DefendingParadise. Ku harap kau selalu menjaga kelestarian mu dan flora fauna yang menghuni dirimu. Buatlah manusia takjub akan

Read More »

ayo bersama menjaga cendrawasih, menjaga bumi papua, menjaga bumi cendrawasih, indonesia jaya, indonesia tetap di hati,

Read More »

menjaga hutan cendrawasih tidak hanya tugasku, tapi tugasmu tugasku dan tugas kita semua. mari sama-sama kita jaga untuk generasi penerus kita semua.

Read More »

Kita adalah hutan hutan yang kita tempati dan kita jaga, kita adalah hewan hewan yang harus dilindungi dan kita adalah Indonesia

Read More »

Saya mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Karena wilayah tersebut merupakan habitat cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik.

Read More »

Salah satu hal agar menang dalam melawan krisis iklim bisa diraih dengan melindungi dan memulihkan ekosistem alam. Mari lindungi hutan, laut dan ekosistem alam lainnya karena semua adalah penyerap karbon

Read More »

Saya sangat mendukung penuh #DefendingParadise untuk pelestarian hutan di Indonesia Timur khususnya di Tanah Papua.

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved