Defending Paradise

Hutan merupakan ekosistem kompleks yang tersebar diseluruh dunia. Dimana hutan menjadi rumah berbagai jenis flora dan fauna yang tak terhitung jumlahnya di dunia ini, serta sebagai sumber kekayaan alam yang tiada habisnya bagi manusia dengan catatan bila kita juga harus siap menjaga dan melestarikannya. Oleh karena itu, kita sebagai manusia yang memiliki rasa kemanusiaan hendaknya bisa melestarikan hutan, walaupun dengan cara yang sederhana setidaknya kita sudah ikut andil dalam perubahan ekosistem yang lebih baik dan kelak akan kita wariskan bagi anak cucu kita kelak. Salah satunya dengan melestarikan hutan Tanah Papua dan Kepulauan Maluku sebagai habitat burung cendrawasih dan juga ratusan flora dan fauna endemik Indonesia lainnya. Karena kalau bukan kita siapa lagi, mari membuat perubahan besar walaupun itu dimulai dari hal yang paling sederhana. #DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Ayo sama-sama kita jaga hutan kita! Kalau bukan kita, siapa lagi? Kalau tidak dimulai dari sekarang, mau sampai kapan lagi? Apa tunggu rusak dulu? Yuk lebih aware lagi!

Read More »

Saya mendukung terciptanya perlindungan secara sustainable untuk habitat bagi satwa endemik tanah Papua. Selamatkan dan Lestarikan Puspa Pesona Indonesia!

Read More »

Keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan hutan-hutan di tanah papua dan kepulauan maluku tidak hanya dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat, tetapi juga meningkatkan upaya pelestarian hutan. Dukungan regulasi dari pemerintah daerah pun diperlukan

Read More »

Yuk mari jaga dan lestarikan alam ini. Jika bukan kita, lalu siapa ?

Read More »

Kehidupan, masyarakat adat, hutan, dan alam di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku adalah surga. Kalau kita ingin menemukan surga dan kehidupan, maka kita harus mencurahkan cinta dan semangat #defendingparadise untuk

Read More »

Kita adalah hutan hutan yang kita tempati dan kita jaga, kita adalah hewan hewan yang harus dilindungi dan kita adalah Indonesia

Read More »

Hutan adalah pelindung hakiki untuk makhluk hidup, jangan berharap hidup jika merusak pelindung dari segala kehidupan.

Read More »

Kekayaan alam, budaya, adat istiadat, dan kehidupan masyarakat Kepulauan Maluku dan Tanah Papua adalah surga. Keserakahan dan keegoisan manusia membuat surga yang dicintai nusantara menjadi rusak. Akan tetapi, Aku sebagai

Read More »

Mari jaga dan lestarikan tong punya hutan yang hampir punah ini, untuk tong sendiri dan untuk hewan-hewan tercinta di tong punya negeri ini.

Read More »

Saya sangat mendukung skali, untuk kelestarian hutan dan satwa,untuk itu saya juga mau mengajak teman”untuk menjaga dan melindungi hutan hujan tropis papua Salah satu nya Burung kebanggaan Burung Cendrawasih.

Read More »

Berhenti menjadi serakah! Hutan adalah surga kehidupan bagi flora dan fauna. Jika itu terus dipangkas, dikurangi, dieskploitasi, mereka akan punah. Mari kita menjaga hutan papua dan Maluku agar tetap lestari

Read More »

Saya mendukung kegiatan selalu bersangkutan dengan alam apalgi khusunya alam papua ini merupan eksositem bagi kami dan generasi kami yang akan datang

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved