Defending Paradise

Hutan adalah penyangga kehidupan, dimana siklus oksigen terlaksana, penyerapan gas rumah kaca, tempat hidup flora maupun fauna, tempat bergantung hidup masyarakat sekitar kawasan tersebut. Sudah semestinya kita menjaga hutan demi keberlangsungan kehidupan.
Dengan berkurangnya kawasan hutan maka panas bumi-pun akan meningkat.

Dukungan Lainnya

Budaya Untuk Menanamkan Aspek Reboisasi Lahan Sebagai Upaya Penerapan Dasar Aturan K3L #DefendingParadise

Read More »

Biru langitku, hijau bumiku. Ayo jaga lingkungan dimulai dari hal kecil !!

Read More »

Stop pengrusakan Hutan Halmahera!! Dan Hutan – hutan yg berada di Maluku – Papua lainnya!! Sebab, hanya pemberian dari Tuhan, dan peninggalan dari moyang kami. Yang harus tong jaga.! Salam

Read More »

Saya sangat mendukung kegiatan sosialisasi perubahan iklim karna sangat membuat kesadaran bagi manusia yang tidak peduli terhadap lingkungan. Dan sosialisasi ini sangat bagus untuk anak anak muda agar mencegah atau

Read More »

Mari kita mendukung Econusa, Mari menjaga bumi kita dengan cara yang mudah,reoboisasi dan mengajak teman-teman kita untuk jaga bumi kita agar lebih baik,melestarikan alam,tumbuhan,dan hutan-hutan di indonesia,semoga kedepannya indonesia lebih

Read More »

Harus bisa mencegah burung cendrawasih dari kepunahan agar kelak anak cucu kita bisa melihat indahnya burung ini ?

Read More »

Menjaga keseimbangan ekosistem flora dan fauna di sekitar manusia harus menjadi prioritas utama di dalam situasi dengan ancaman krisis iklim seperti saat ini. Jika keseimbangan ekosistem terganggu, maka dampaknya akan

Read More »

Terima kasih bagi kalian yang masih mau dan akan terus menjaga bumi. Bumi selamat, kita selamat.

Read More »

Saya berumur 10 tahun dari SD Kristen A3 Urimessing Ambon, saya mendukung kampanye #DefendingParadise

Read More »

Pesan untuk hutan Papua kita harus melestarikan hutan Papua dan kita harus menjaga agar manusia tidak menebang pohon sembarangan. Kalau kita mau hutan Papua terlihat bagus indah dan cantik kita

Read More »

Siapkan investasi udara bersih untuk anak cucu kita 10 tahun kedepan. One action towards go green. Beta bisa, ale bisa, katong bisa!! Berani Hijau💪🏻.

Read More »

Jangan biarkan salah satu paru-paru dunia terbesar yang ada di Indonesia timur hilang sia-sia.

Read More »

Indonesia Timur merupakan surga yang amat dibanggakan di negeri ini. Banyaknya satwa dan tumbuhan endemik elok nan cantik, menjadi warisan indah yang sepatutnya dilindungi. Salah satu cara yang bisa kita

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved