Defending Paradise

Cukup Hutan Kalimantan aja yang terancam, Hutan Papua dan Maluku jangan. Hutan seharusnya dikelola secara optimal dan lestari. Hutan sebagai tempat tinggal satwa dan penghasil oksigen seharusnya dijaga dan dikelola secara lestari oleh manusia, bukan dikelola untuk keuntungan jangka pendek. Kesadaran akan kelestarian alam seharusnya dikembangkan dalam diri kita. Bencana alam seperti banjir yang sering terjadi dan perubahan iklim yang kini menjadi permasalahan global yang mana membawa banyak dampak negatif bagi lingkungan dan makhluk hidup seharusnya bisa menyadarkan kita akan pentingnya hutan 🙏🙏🙏 Salam Lestari 🖤

Dukungan Lainnya

Tanah Papua adalah surga kita semua. Iya, surga kita sebagai manusia juga beribu keanekaragaman hayati dan hewani lainnya. Dengan menjaga tanah Papua, berarti kita tengah menjaga diri kita sendiri, mencoba

Read More »

kita harus lawan perusahaan, maupun dari bumn jika tindakan mereka merusak hutan dengan dalih menyelamatkan manusia. stop itu, kita lebih baik hidup berdampingan dengan alam, menjaga alam bersama dengan hewan2

Read More »

Hutan itu bagai hal yang paling penting bagi hidup kita. Hutan menyediakan semuanya untuk kita. Namun, sekarang ia mulai perlahan rapuh. Untuk itu, MARII, MARIII!!! Kita sebagai manusia menjaga kelestarian

Read More »

Hutan dan Laut adalah kekayaan alam yang sudah seharusnya torang lestarikan untuk kelangsungan hidup, kitorang sebagai anak muda punya peranan terlalu penting untuk alam, sudah seharusnya kitorang rangkul lebih banyak

Read More »

Ingat tindakan sekecil apapun akan berdampak pada lingkungan loh teman-teman, yuuuuukkkk kita lestarikan alam Indonesia

Read More »

hutan menjadi sumber daya penting bagi kehidupan manusia, maka dari itu jagalah hutan dan alam, maka hutan dan alam akan menjagamu.

Read More »

Hutan dan Alam di Tanah Papua Dan kepulauan Maluku Memberikan banyak Kehidupan bagi masyarakat Papua & Maluku sebagai dapur utama mereka. #DefendingParadise Dunia hayati adalah piring makan kita terutama piring

Read More »

Ssmoga hutan di Papua tetap Lestari agar burung cendrawasi bisa tetap ada

Read More »

Terus menyuarakan dan memperdulikan ekosistem untuk Flora dan fauna,untuk baik, dan beri sangsi tegas untuk perusak hutan dan satwa nya. Tetap peduli untuk alam Indonesia sukses terus ecoNUSA.#JanganRusakRumahMereka #janganrusakTempatBermainKami #salamLestari🌱

Read More »

hutah sangat penting didalam kehidupan sehari-hari karna sangat banyak yang bergantung pada hutan untuk keberlangsungan hidup selain hewan manusia juga sangat membutuhkannya, namun sangat disayangkan di era sekrang ini banyak

Read More »

Kita belum pernah berjumpa, tapi aku sudah jatuh cinta. Jangan berubah, agar anak cucuku merasakan hal yang sama #DefendingParadise

Read More »

Saya menentang keras penebangan dan penggundulan hutan indonesia dan sangat mendukung tentang pelestarian alam dan penghijauan kembali untuk menjaga kelestarian dan ekosistem alam

Read More »

Laut masa depan bangsa dan laut adalah aset, torang generasi muda sudah saatnya melek dan peka akan perubahan” yang su terjadi di atas tong punya alam ini, kalau torang yang

Read More »

Segera ambil bagian untuk menjaga dan melestarikan alam indonesia #DefendingParadise

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved