Defending Paradise

Bumi dan langit, hutan dan ladang, danau dan sungai, gunung dan laut, serta Satwa , adalah guru yang sangat baik, dan mengajarkan sebagian dari kita lebih dari yang dapat kita pelajari dari setiap Mata Pelajaran.
#Jaga Alam Kita
Kalo Bukan Kita Siapa Lagi
Kalo Bukan Sekarang Kapan Lagi
Jika Tidak Bisa Memperbaiki…
Setidaknya Tidak Merusak…

Dukungan Lainnya

Sending my support for Papua, the real paradise in Indonesia that we must protect.

Read More »

Hay hutan Papua dan kepulauan Maluku, Ku kirimkan salam untuk mu melalu #DefendingParadise. Ku harap kau selalu menjaga kelestarian mu dan flora fauna yang menghuni dirimu. Buatlah manusia takjub akan

Read More »

….sejatinya alam adalah sumber kehidupan…menjaga dan melestarikan semua habitat di dalamnya adalah tanggung jawab kita semua…. #Thinkgreen#salamsobathijau#salamhijaudamai#jayaslalunegeriku

Read More »

Halo semangat untuk kita semua buat jalanin kampanye kali ini

Read More »

Saya Thasa Syifa ikut mendukung #DefendingParadise yang merupakan kampanye dalam melestarikan hutan di Papua dan Kepulauan Maluku untuk mengurangi dampak dari perubahan iklim. Yuk bersama-sama kita ambil langkah perubahan! Turut

Read More »

Hutan adalah jantung kehidupan manusia, yang dimana setiap orang bergantung pada hutan. Pelestarian hutang di Papua dan Maluku adalah suatu keniscayaan yang wajib dijaga dan dilestarikan.

Read More »

Kerusakan ekologis semakin tak terhindarkan, jaga hutan jaga sekitar. #DefendingParadise

Read More »

Kelestarian hutan dan laut adalah hal yang paling urgent dimasa sekarang karena dengan hutan dan laut seluruh aspek kehidupan manusia akan menjadi lebih baik Yuk mulai dari diri sendiri ,

Read More »

Ayo kita memberikan dukungan dan konstribusi terhadap kelangsungan hutan Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Khususnya untuk generasi muda, ayo kita bersatu untuk mempertahankan kelestarian hutan kita dengan cara kita masing-masing.

Read More »

Mari bersama ciptakan lingkungan yang lestari, dan jaga kekayaan Flora dan Fauna di Kepulauan Maluku dan Papua.

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved