
Ayo selamatkan lingkungan
Home » id-defendingparadise » Ayo selamatkan lingkungan
Ayo selamatkan lingkungan
Semangat
Hutan adalah pelindung hakiki untuk makhluk hidup, jangan berharap hidup jika merusak pelindung dari segala kehidupan.
Hutan adalah paru-paru bumi dan Kita semua.
Marilah kawan-kawan semuanya untuk selalu menjaga alam semesta maupun alam sekitaran kita biar tetap terjaga keindahan alam untuk dinikmati bersama-sama kalo bukan kita semua yang menjaganya siapa lagi
sejujurnya saya baru tahu ada hal seperti ini dan saya sangat menyesal baru tahu saat ini. banyaknya aksi perambahan hutan yang terlihat di berita maupun yang tidak terekspos sangat mengancam
Tanah Papua dan Kepulauan Maluku adalah ciptaan yang indah, diisi ribuan flora dan fauna. Mari kita jaga dan melestarikannya, demi keberlangsungan hidup makhluk hidup yang ada di Tanah Papua dan
Menjaga hutan kita agar tetap lestari agar kita selalu menghirup oksigen dan tidak boleh menebang atau membakar pohon
Kalo bukan tong sapa lagi yang jaga Tanah ini Tanah adalah mama #defendingparadaise
Tanah papua tanah kelahiranku bersama teman-teman lainnya. Tolong jangan rusak rumah kami, jangan usir cendrawasi dan kawan-kawannya. Biarkan dia tetap lestari dan memberi kehidupan yang alami bagi kami, bagi atmosfer
Indigenous communities in Papua and Maluku have been contributing to forest protection. Let’s learn from the local wisdom of the indigenous people in protecting their nature by taking part in
Mari menjaga lingkungan
Saya harap semua berjalan dengan lancar dan saya mendukung apabila semua baik-baik saja khususnya daera maluku, maluku Utara
Saya dukung Defending paradise
Melestarikan hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku bukan hanya menyelamatkan habitat bagi cendrawasih dan flora fauna endemik lainnya, tetapi juga dapat menyelamatkan bumi dari pemanasan global. Mari kita jaga
Jangan Berhenti berbuat untuk kelestarian alam, Alam menghidupi manusia, maka sepantasnya manusia merawat alam