Defending Paradise

Ayo jaga & lindungi cendrawasih & habitatnya.
Kalau bukan kita siapa lagi, kalau bukan sekarang kapan lagi!

Dukungan Lainnya

Ambil secukupnya dari alam jangan berlebihan, simpan untuk anak cucu

Read More »

Hutan adalah Ibu. Jika kau rusaki, maka yang pastinya tidak ada lagi keberlangsungan hidup. Karena hanya ia (hutan) yang bisa merawat dan menjaga yang hidup disekitarnya. @er_shogila

Read More »

Pelestarian hutan bukanlah hal yg harus ditimbang berkali-kali, cukup tau satu kali maka langsung turunkan pergerakan kaki ke tanah tanpa ragu. Kali ini hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku

Read More »

Hutan papua dan maluku, yang katanya surga terkahir indonesia. Terdapat ribuan satwa dan tumbuhan endemik seperti cendrawasih yang tentunya ingin masih ku lihat sebagai anak muda. Ayo jaga kelestarian hutan

Read More »

Melestarikan hutan adalah sesuatu yang sangat penting dan banyak manfaatnya bagi alam

Read More »

Saya Valencia Mieke Randa, founder Rumah Harapan Indonesia dan Blood For Life Indonesia (BFL), mendukung pelestarian ekosistem hutan dan laut ditanah Papua dan kepulauan Maluku. Jangan biarkan hutan kita hilang,

Read More »

Pembangunan berkelanjutan memang bagus untuk meningkatkan fasilitas yang bermanfaat bagi kehidupan kita, akan tetapi apakah hal tersebut sudah seimbang dengan apa yang akan terjadi pada makhluk hidup lainnya? Dunia ini

Read More »

Saya mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik harus tetap ada, mereka harus bisa hidup tenang dan bahagia di habitatnya

Read More »

Alam Papua dan Maluku adalah anugerah yg harus dijaga dengan baik. Pelestarian hutan dan laut menjadi tugas bersama. Sudah seharusnya kita mengesampingkan kepentingan apapun yg merusak alam. @denyyrv

Read More »

Semangat dan Jaya EcoNusa yang terus berjuang melestarikan hutan di Tanah Papua dan di Kepulauan Maluku! Kerja keras kalian patut diapresiasi, saya tentu bangga dengan hadirnya EcoNusa ini. Salam sukses

Read More »

Jika hutan dan habitat mereka tak kita jaga, kelak Burung Cenderawasih dan Burung Bidadari Halmahera hanya tinggal nama. Tak lagi kita jumpa dialam atau atau penangkaran. Melainkan di museum atau

Read More »

Saya pikir menyelamatkan hutan bukan hanya tentang menyelamatkan flora atau fauna yang ada di dalamnya namun juga menyalamatkan kita selaku manusia yang sangat bergantung pada kestabilan yang bersumber dari hutan

Read More »

Saya saebagai salah satu perempuan Indonesia, menyebut paradise, sebab analogi surga yang jatuh ke bumi tidak lain adalah Papua dan Maluku, maka harus kita jaga. Paradise juga adalah hutan dan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved