Search
Close this search box.
Defending Paradise

Saya selaku Mahasiswa Papua dan Sekaligus sebagai generasi penerus masyarakat Papua sangat mendukung program Defending Paradise Econusa.id sebagai bagian terpenting yang harus kita perhatikan secara bersama-sama .
Dukungan saya yang pertama dan harus di garis bawahi yaitu hutan hujan Papua yang dijadikan lahan perkebunan kelapa sawit secara pribadi saya sangat menentang hal ini karena merusak ekosistem alam terutama Flora dan fauna, pencemaran lingkungan, perubahan iklim. Hal ini membuat Hutan semakin rusak dan tanah kami seakan-akan menjadi milik para oligarki yang duduk manis dan melihat banyak hewan dan tumbuhan mulai mati bahkan masyarakat adat pemilik hutan menjadi korban akan hal ini.
Yang kedua kiranya lewat media ini, saya sangat mengharapkan kawan-kawan sebagai perpanjangan tangan masyarakat adat mari kita suarakan dan tolak segala jenis perusahaan baik kelapa sawit, perusahaan Tambang emas,minyak,gas,dll .
Hari ini kami melihat hal itu biasa-biasa saja namun 5-10 tahun kedepan kita akan merasakan dampak negatif dari hutan yang sudah dirusak oleh oknum-oknum oligarki yang mementingkan Sahamnya untuk kepuasan diri sendiri dan tidak melihat dampak kerusakan lingkungan untuk periode selanjutnya .
Terimakasih itulah dukungan dari saya sebenarnya masih panjang yang mau dibahas tetapi, saya rasa hal ini kalau dibahas pasti hanya sebatas disitu-situ saja tidak berkembang ke tempat sasaran.
Semoga aspirasi kita bisa terjawab.
#Save hutan Papua
#mari dari tong untuk hutan Papua
#lawannn

Dukungan Lainnya

Harus sadar akan pentingnya pelestarian alam. Salah satunya yaitu hutan. Dengan cara reboisasi atau menanam ulang, jangan malah menebangnya.

Read More »

Di hutan Papua terdapat hewan hewan langkah maka kita warga indonesia harus bisa menjaga dan melestarikan hutan di papau

Read More »

petugas di lapangan sudah mati-matian untuk menjaga hutan dan aneka fauna dan flora jadi jagan di rusak

Read More »

Jaga kelestarian hutan Papua dan Maluku sama dengan menjaga kelangsungan hidup generasi kini dan yang akan datang

Read More »

Adil Ka’ Talino, Bacuramin Ka’ Saruga, Basengat Ka’ Jubata Arus.. Arus.. Arus.. Seperti yang kita ketahui bahwa hutan merupakan suatu sumber daya yang mendukung kehidupan berbagai makhluk hidup. Kelestarian hutan

Read More »

Saya sangat mendukung program ini,untuk selalu menjaga dan melindungi kelestarian alam baik hutan/laut di seluruh indonesia,terutama di timur indonesia yg bisa dibilang surga negara kita #DefendingParadise!

Read More »

Mari jaga kelestarian dan keindahan hutan Maluku dan Papua!

Read More »

Kepulauan maluku dan tanah papua adalah hutan tropis terbesar Indonesia yang mana mendukung kehidupan dan berkontribusi menjaga iklim masyarakat yang hidup di sekitarnya. Saat nya kita ikut bergerak dan berpartisipasi

Read More »

Kepulauan maluku dan tanah papua adalah hutan tropis terbesar Indonesia yang mana mendukung kehidupan dan berkontribusi menjaga iklim masyarakat yang hidup di sekitarnya. Saat nya kita ikut bergerak dan berpartisipasi

Read More »

Kalo bukan tong sapa lagi yang jaga Tanah ini Tanah adalah mama #defendingparadaise

Read More »

Saya hidup di daerah yang setengah kota dan setengah desa, jadi selain saya suka jalan-jalan di wisata modern saya juga suka mendaki serta travel. Dikala suntuk dari keseharian saya suka

Read More »

Mari kita support setiap gerakan positif baik yang baru mulai ataupun sudah lama berlangung. Dukungan dari kami-kami yang peduli lingkungan sangat perlu. Mungkin tidak hanya di Indonesia Timur saya. melainkan

Read More »

Hutan Papua dan Maluku menjadi salah satu cara terakhir kita untuk mencegah terjadinya krisis iklim, ayo kita mendukung program econusa dan juga menjaga lingkungan kita dimulai dengan program #defendingparadise!

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved