Jangan sampai hutan hanya diramaikan oleh masyarakat pepohonan saja. Hutan harus ramai oleh komponen lainnya juga! Seperti burung dan makhluk hidup lainnya, itulah surga. Semoga econusa terus konsisten dalam menyuarakan perlindungan akan surga dunia yang ada di Indonesia!
Ayo temen” Semangat untuk melestarikan hutan di Indonesia untuk anak cucu kita nanti.. Di tangan kitalah, hutan Indonesia bisa di lestari kan.. Bukan untuk kita., tapi untuk anak cucu kita