Defending Paradise

Papua adalah warna lain di surga indonesia, keindahan yang tersimpan di tanah papua tentu saja menarik hati siapa saja. Harapanku sangat besar untuk papua tetap lestari, semoga rimba papua tetap terjaga untuk habibat makhluk hidup yang ada di tanah papua. Tidak hanya rimba papua, eksistensi pulau-pulau di wilayah maluku juga harus terus ada, ekosistem yang sehat untuk penghuni pulau harus tetap lestari.
Semoga panjang usia Hutan, pulau, dan Econusa💚

Dukungan Lainnya

Mari Bersama Kita Menjaga Hutan Dan Tempat Bermainnya Cendrawasih Serta Tetap Menjaga Tidak Membuang Sampah Sembarang dan Melestarikan Lingkungan Untuk Keberlangsungan Hidup Dan Anak Cucu Kita DiMasa Yang Akan Datang,

Read More »

Hutan merupakan paru-paru dunia yang mana berperan penting keberlangsungan makhluk hidup. Saya sebagai mahasiswa mengemban tanggung jawab untuk menjaga hutan dan makhluk hidup di dalamnya seperti cendrawasih. tanah papua tanah

Read More »

Tanah Papua merupakan tanah yang kaya akan keberagaman fauna dan flora, mari kita suarakan kampanye ini, kita bantu jaga papua. #DefendingParadise

Read More »

Jaga alam dimulai dari langkah kecil. Andil kecil dari kita dapat menjaga dan melestarikan fauna dan flora alam Indonesia.

Read More »

Kita bersama rakyat indonesia dengan di berinya tuhan tanah yang luas tanah yang subur ekosistem yang bagus kenapa kita harus harus menggantikan nya dengan hal hal yg merusak demi berjalan

Read More »

Jangan menebang pohon sembarangan harus memakai tebang pilih dan jangan merusak hutan

Read More »

Bersama ciptakan harmoni demi menjaga Hutan Papua dan Maluku.

Read More »

Hutan tak bisa dipisahkan dari kehidupan cenderawasih. Begitu juga dengan hewan-hewan lain di dalamnya dan manusia yang tinggal di sekitar hutan atau yang jauh dari hutan. Krisis iklim semakin mengkhawatirkan.

Read More »

Irian jaya dan Maluku adalah bagian terpenting buat iklim di Indonesia mari jgn sia2 kan alam dan hutan yg ada di Indonesia agar tetap terjaga dan terawat dg baik agar

Read More »

Semakin banyaknya penangkapan ilegal kepada hewan langka maka akan sangat merugikan bagi indonesia maupun masyarakat di karenakan hilangnya kearifan lokal yg menjadi ciri khas suatu bangsa atau daerah tersebut juga

Read More »

Hutan itu kehidupan, jika hutan dirampas kita mau hidup bagaimana?

Read More »

Ayo , mari bersama. Saya dengan generasi muda , kita mendukung untuk melestarikan dan membudidayakan hutan yang menjadi habitat dari burung cendrawasih karena itu merupakan sesuatu yang menjadi keunikan surga

Read More »

Hutan memberi pandangan pada setiap manusia bahwa menjaganya adalah tugas kita. Hutan adalah sumber kehidupan dari berbagai macam segi makhluk hidup. Hutan juga merupakan sumber penghasil oksigen. Trus apa yang

Read More »

Ayo bergerak dan bersuara untuk melindungi hutan Papua dan Maluku, karena wilayah itu ialah benteng terakhir alam Indonesia yang masih sehat

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved