Search
Close this search box.
Acara

Komitmen Pembangunan Berkelanjutan dan Peluang Pembiayaan Pelestarian Hutan di Tanah Papua

Jumat, 29 Mei 2020

Ingin tahu bagaimana perkembangan komitmen dan implementasi pembangunan berkelanjutan di Tanah Papua? Bagaimana skema-skema pendanaan lingkungan yang ada mengutamakan keadilan bagi masyarakat adat Papua yang menjaga kelestarian hutan Papua?

Untuk menjawab hal tersebut, LINGKAR BELAJAR TANAH PAPUA mengadakan diskusi online dengan tema, “Komitmen Pembangunan Berkelanjutan dan Peluang Pembiayaan Pelestarian Hutan di Tanah Papua”, yang akan dilaksanakan pada:


?️ Jumat, 29 Mei 2020
⏰ 12.00 WIB | 14.00 WITA
? : ZOOM


Registrasi: bit.ly/webinar-papua-berkelanjutan.
(Link zoom akan dikirimkan lewat email setelah melakukan pendaftaran).


Diskusi menghadirkan narasumber:
1. Dr. Ir. Noak Kapisa, M.Sc, Ketua Komisi Daerah Perubahan Iklim dan Pembangunan Berkelanjutan Provinsi Papua.
2. Prof. Dr. Charlie D. Heatubun, S. Hut, M.Si, Kepala Balitbangda Provinsi Papua Barat
3. Abetnego Tarigan, Plt. Deputi II Kantor Staf Presiden RI
4. Dr. Nirarta Samadhi, Direktur WRI Indonesia
5. Bustar Maitar, CEO Yayasan EcoNusa


Daftarkan dirimu sekarang, yuk! Registrasi dapat dilakukan melalui link di atas.

Acara Lainnya

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved