Search
Close this search box.
Defending Paradise

Saya tidak bisa membayangkan bagaimana anak saya di tahun-tahun mendatang merasakan perubahan iklim yang jauh lebih ekstrem daripada sekarang. Lanjutkan terus melindungi bumi kita di Timur Indonesia! Kita sayangi bumi, bumi akan sayangi kita juga!

Dukungan Lainnya

Semoga dengan adanya event ini khususnya kita kaum milenial dapat menjadi pendorong utama dalam pemeliharaan / melindungi lingkungan sekitar khususnya Maluku & Papua

Read More »

Kelestarian bentangan alam wilayah Indonesia Timur khususnya Papua dan Maluku,tidak dapat dipungkiri karna salah satunya dan utama adalah peran serta masyarakat adat diwilayah tersebut. Masyarakat lokal di Papua dan Maluku

Read More »

Jangan sampai punah semoga tidak terjadi kebakaran dan penebangan pohon-pohon dihutan papua agar hewan-hewan dan tumbuhan tidak akan punah

Read More »

Mari saya dan teman-teman semua, Jaga Flora dan Fauna di tanah Papua yang indah ini. Agar kita dan generasi yang akan datang dapat menikmati mehakarya sang Pencipta yang begitu menakjubkan

Read More »

Saya sangat mendukung #DefendingParadise ini untuk menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Saya sadar bahwa Wilayah ini merupakan habitat cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik.

Read More »

Kita adalah hutan hutan yang kita tempati dan kita jaga, kita adalah hewan hewan yang harus dilindungi dan kita adalah Indonesia

Read More »

Manusia yg bijak dan berakhlak mulia adalah yg bisa menghargai makhluk Allah lainnya. Rumah Cendrawasih/Paradise ya di Tanah Hutan Papua Jangan Paksa dan Jangan Gusur mereka pindah dari rumahnya. Mari

Read More »

Semesta selalu punya timbal balik, kebaikan yang kalian kasih buat semesta bakalan jadi kebaikan buat kalian jugaaa. Semangat selalu dalam menyuarakan kampaye ini. Jaga kesehatan karena semesta butuh kalian …

Read More »

MARI BERSAMA MENJAGA KELESTARIAN HUTAN HUTAN DIMULAI DARI KITA MENCINTAI DAN MERAWAT TANAMAN KECIL YANG ADA DI SEKITAR KITA TERLEBIH DAHULU ❤

Read More »

Jangan sampai kita kehilangan alam seindah Papua & Maluku, habitat dari flora fauna endemik seperti Cenderawasih, Kangguru Pohon, Anggrek Hitam, Buah Matoa. Kekayaan hayati yang akan jauh lebih baik tinggal

Read More »

Sebuah anugrah dari Tuhan Yang Maha Esa di limpahkannya tanah yang subur. Sudah sepatutnya kita sebagai generasi Milenial dan Gen Z di Indonesia turut andil melestarikan hutan di Tanah Papua

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved