Search
Close this search box.
Defending Paradise

Saya selaku generasi muda sangat prihatin dengan kondisi hutan indonesia sekarang, mengapa tidak ? Saya masi melihat ilegal logging marak terjadi di banyak tempat di indonesia. Apakah hati nurani para oknum seakan tertutup demi mengisi kantong saku yang mungkin tidak ada habis nya ? Maka dari itu hal ini harus menjadi perhatian bagi semua kalangan termaksud generasi muda tentu kita tidak mau predikat sebagai paru paru dunia suatu saat akan hilang di indonesia bukan ? Kita sadar bahwa kita di indonesia berbera beda mulai dari agama,suku,bahasa,kulit,dan pekerjaan namun 1 kesamaan kita adalah kita memiliki tugas yaitu sama sama menjaga dan membangun bangsa indonesia tercinta ini.

Dukungan Lainnya

Saya sangat mendukung adanya gerakan ini. Semoga bisa membangkitkan kesadaran kita semua untuk membentuk kecintaan terhadap bumi kita dengan menjaga hutan tanah papua dan maluku.

Read More »

Merawat lingkungan hari ini untuk kehidupan yang lebih baik besok

Read More »

Mari kita jaga hutan dan laut papua untuk Indonesia yang lebih cerah.

Read More »

Kita sebagai manusia tidak hanya punya tugas untuk mengusahakan alam, tetapi juga untuk menjaga dan memeliharanya. Alam dengan segala keanekaragaman hayati didalamnya selalu mendukung kehidupan manusia di muka bumi ini.

Read More »

Stop perburuan liar dan lindungi hutan yang menjadi hak masyarakat adat…

Read More »

Ayo semangat mempertahankan salju abadi di Papua, dengan ikut serta membantu atau melestarikan lingkungan. Kalau bukan kita siapa lagi yang melakukannya. Jangan samapai salju tersebut mencair dan kita terkena dampaknya

Read More »

Cenderawasih, flora dan fauna butuh hutan sebagai nafas kehidupan! Mari kita menjaga hutan seperti menjaga diri kita sendiri!

Read More »

Mari jaga hutan untuk tetap hijau agar kita tetap dapat bernafas #DefendingParadise

Read More »

Sebagai warga negara Indonesia,sudah sangat sepatutnya kita mendukung untuk ikut andil dalam kegiatan pelestarian hutan khususnya untuk Tanah Papua dan Kepulauan Maluku.Dikarenakan negara Indonesia memiliki potensi kekayaan dan sumber daya

Read More »

Lestari Cendrawasih. #DefendingParadise. Hentikan pembukaan lahan, semoga ada forest programme dan sosialiasi ke masyarakat Tanag Papua dan Maluku. Lestari. @danni_siraju

Read More »

Jika Ibu sebagai perempuan dengan rahimnya mampu menghasilkan keturunan, maka bumi sebagai perempuan dengan rahimnya mampu menghasilkan kekayaan yang melimpah. Mari kita jaga bumi, mari kita rawat lingkungan, dan mari

Read More »

Hutan adalah rahim duniaStop rampas Stop rakus Stop lapar Stop hausAkan hasil hutan *Kirim double karena lupa masukkan akun IG @poet1622

Read More »

saya mendukung pelestarian hutan-hutan ditanah timur indonesia. mari kita ikat rasa yang kuat antara alam dan manusia dengan cara saling membantu menjaga hutan dan laut di timur indonesia yang menjadi

Read More »

Yuk mari jaga hutan di Papua demi kehidupan yang layak bagi cenderawasih kita. Jangan sampai mereka menjadi dongeng untuk anak dan cucu kita nanti @sora_payangan

Read More »

Hutan harus kita jaga dan kita lestarikan Hutan adalah pondasi untuk terhinddar dari bencana alam,seperti banjir. Sebagai manusia yang berakal kita wajib menjaganya dan melindungi nya dari tangan-tangan orang yg

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved