Search
Close this search box.
Defending Paradise

Makhluk hidup dengan hutan merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan,
hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbondioksida, selain itu hutan juga menjadi habitat bagi beragam spesies flora dan fauna.
Menjaga dan melestarikan hutan menjadi keharusan bagi kita semua.
Ayo berperan dalam pelestarian hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku, untuk hari esok yang lebih baik!
#DefendingParadise

Dukungan Lainnya

Indonesia sebagai megabiodiversiti adalah sebuah kebanggan yang harus dijaga, dilestarikan dan dipertahankan. Namun kini semakin banyak praktik-praktik yang melakukan perusakan alam, deforestasi dan bentuk-bentuk degaradasi lingkungan. Tak terkecuali di tanah

Read More »

Pelajari alam,cintai alam,berdekatanlah dengan alam,karena alam tidak akan pernah mengecewakanmu

Read More »

terus lestarikan alam papua dan maluku dan Kampanyekan kepada masyarakat bahwa alam harus kita jaga dan rawat karena sangat penting bagi keberlangsungan hidup manusia

Read More »

Tanah papua merupakan tanah yang kaya akan flora dan fauna, mari kita suarakan kampanye ini, kita bantu jaga papua. #DefendingParadise

Read More »

Sangat disayangkan apabila generasi Indonesia selanjutnya tidak dapat melihat keistimewaan hutan Papua dan Maluku, yang merupakan surga bagi para flora dan fauna endemik. Tuhan memberkati manusia dengan semesta alam dan

Read More »

Ayo kita sama-sama menjaga hutan, bebaskan hutan dari penebang pohon yang tidak memiliki izin

Read More »

Alam yang begitu kaya memberikan banyak hal bagi kehidupan semua makhluk, namun krisis iklim yang terjadi pada bumi kita dapat menimbulkan dampak yang buruk terhadap keseimbangan ekosistem ekosistem. Maka dari

Read More »

Saya sebagai generasi muda bangsa mendukung penuh dalam hal menjaga kelestarian hutan indonesia khususnya di wilayah Papua dan Maluku. Dengan tidak merusak habitat alami potensi generasi dan bertahan hidup sangat

Read More »

Hutan itu bagai hal yang paling penting bagi hidup kita. Hutan menyediakan semuanya untuk kita. Namun, sekarang ia mulai perlahan rapuh. Untuk itu, MARII, MARIII!!! Kita sebagai manusia menjaga kelestarian

Read More »

Indonesia is known as PARU PARU DUNIA which has a myriad of privileges diballik tens of thousands of trees from sabang to merauke. behind all that there are different things

Read More »

Saya mendukung penuh upaya pelestarian hutan Papua dan laut Papua

Read More »

Mari kita jaga terus dan lestarikan ekosistem hutan dan laut, karena seperti yang pepatah bilang “only when the last tree has died, the last fish has been caught, the last

Read More »

Ingat tindakan sekecil apapun akan berdampak pada lingkungan loh teman-teman, yuuuuukkkk kita lestarikan alam Indonesia

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved