Saya Bagas Alkusti sebagai salah satu anak muda Indonesia, menyebut paradise,sebab analogi surga yang jatuh ke bumi yang sangat nyata adalah Papua dan Maluku, maka itu harus kita jaga. Paradise juga adalah hutan di Papua dan Maluku yang menghidupkan kita semua dan anak-anak adat Papua dan Maluku.
Hutan bagi masyarakat adat Papua dan maluku, seperti ibu, tempat mereka bergantung. Hutan adalah penyedia segala, dari sumber makanan, sumber udara, air, obat-obatan sampai budaya. Masyarakat adat seperti di Papua dan maluku inilah sosok para penjaga iklim yang sesungguhnya.
Aku udah ngerasain dampak dari krisis iklim saat ini, bahkan seluruh dunia menyuarakan krisis iklim, ayo, kita juga pasti bisa dukung #defendingparadiseNgga mau kan hutan di Papua dan Maluku dibabat