Defending Paradise

Saya Hermansyah secara sadar mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku sebagai habitat cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik. Menjaga hutan sebagai habitat cenderawasih sama dengan menjaga keanekaragaman hayati indonesia, menjaga kekayaan alam indonesia, menjaga hewan endemik indonesia, menjaga kesiambangan alam dan menjaga aset besar yang dimiliki bangsa Indonesia.

Dukungan Lainnya

Semoga dari hari ke hari semakin bertambah orang yang peduli terhadap hal-hal seperti ini, dan semoga pihak pemerintah sepemikiran dengan apa yang terjadi dan dibutuhkan saat ini, semakin sama-sama sadar

Read More »

Sebagai generasi muda yang memiliki tanggungjawab dan peran penting dalam lingkungan Indonesia, sudah seharusnya kita menjaga pusaka hijau dengan #DefendingParadise terlebih hutan Papua & Maluku, yang menjadi jantung Indonesia untuk

Read More »

Besides protecting the habitat of the birds of paradise, and other biodiversities, protecting Tanah Papua’s forest is the way we preserve local culture and invest in a more green future.

Read More »

Sayangi Papua dan semua yg ada d alamnya.. Lestarikan dan jaga hutan Papua agar tetap survive selamanya.. Menjadi kebanggan di mata dunia

Read More »

Semoga dengan kegiatan tersebut dapat menambah semangat anak muda untuk terus berkarya dengan Potensi yang ada dan terus dikembangkan

Read More »

Ketika kita memasuki hutan, kita akan mencium aroma khas nya.. Daun² yg basah ada sensasi berbeda.. Mari kita jaga hutan untuk kelangsungan hidup hewan² yg ada d sana, burung cendrawasih

Read More »

#papua&malukuhijau #talklessactionmore #indonesiagemilang #indonesiaasri #kesadaranlingkungan.

Read More »

Saya berharap hutan yang terletak di Maluku dan Papua bisa terus terjaga kelestariannya bagi kepentingan hewan-hewan yang hidup di dalamnya sekaligus keberlangsungan hidup manusia yang membutuhkan udara bersih.

Read More »

Memaknai hutan sebagai rumah menjadi refleksi terhadap keadaan dewasa ini. Sebagai bagian dari keistimewaan di Indonesia, kian lama hutan menjelma tanaman homogen bahkan dari tanahnya kini tumbuh bata terpoles semen.

Read More »

Ayo jaga bumi dan lindungi bumi karena sekarang ilmuwan internasional telah melakukan aksi dan memberikan informasi bahwa bumi sedang tidak baik2 saja jangan anggap remeh karena bumi telah mengalami kerusakan

Read More »

Hutan adalah rahim duniaStop rampas Stop rakus Stop lapar Stop hausAkan hasil hutan *Kirim double karena lupa masukkan akun IG @poet1622

Read More »

saya mendukung #DefendingParadise untuk menjaga hutan dan laut yg ada di Indonesia, untuk meningkatkan kekayaan alam yang Indonesia miliki.

Read More »

Berharap UU untuk perlindungan hutang diperketat, tidak boleh lagi ada pembukaan lahan hutan di indonesia baik yang ilegal maupun yang legal. Saya hutan dikunci serapat rapatnya oleh hukum UU

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved