Search
Close this search box.
Defending Paradise

Hutan Papua adalah aset Indonesia dengan kekayaan flora dan fauna yang beragam. Mari melestarikan hutan papua dan kepulauan maluku dengan tidak mengganggu habitat endemik, merusak maupun menggunakan fungsi lahan dengan tidak bertanggung jawab. Tanah Papua adalah milik kita.

Dukungan Lainnya

Keindahan alam terjadi oleh kreasi waktu yang begitu panjang. Kita sebagai salah satu makhluk yang hidup di dalamnya sudah sepatutnya menjaga dan melestarikan alam itu sendiri demi kelangsungan hidup kita.

Read More »

Endemisitas di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku telah menjadi identitas, menghilangkannya berarti menghilangkan identitas orang Papua dan Maluku.

Read More »

Mari menjaga dan memanfaatkan hutan dengan baik karena hutan itu bagian dari kehidupan

Read More »

Masa depan yang baik dimulai dari usaha masa kini yang hebat. Hari tua yang baik, dimulai dari kita (remaja) yang hebat. Lestarikan hutan-hutan di tanah Papua dan Maluku!

Read More »

Awalnya tau Indonesia Timur kaya dengan tambang. tapi saya sadar di sana gak hanya tambang. ada burung cenderawasih yg cantik, tanaman anggrek, pantai yg indah, lanskap hutan yg kaya flora

Read More »

Ayok kawan kawan pemuda pemudi Indonesia 🔥🔥🔥. Kita jaga hutan maluku dan papua. Kita tak mau bukan ekosistem hutan untuk burung tercantik di alam kita punah karena keserakahan segelintir orang.

Read More »

Kekayaan alam Papua adalah aset berharga yang harus dijaga. Seorang David Attenborough saja sangat jatuh cinta dengan birds of paradise di Papua. Tolong jaga dan sebarkan keindahan Papua sehingga banyak

Read More »

Bukan Mimpiku yang Terlalu Besar untuk melestarikan hutanku,tapi pikiranmu yang terlalu kecil,yang mengakibatkan hutanku semakin sedih. Hutanku adalah nafasmu,hutanku adalah hidupmu dan hutanku adalah hutan kita untuk itu mari kita

Read More »

Saya mendukung Kampanye Defending paradise karena saya cinta Hutan papua dan cenderawasih sebagai hewan yang harus di jaga

Read More »

Saya Valencia Mieke Randa, founder Rumah Harapan Indonesia dan Blood For Life Indonesia (BFL), mendukung pelestarian ekosistem hutan dan laut ditanah Papua dan kepulauan Maluku. Jangan biarkan hutan kita hilang,

Read More »

Kita patut melestarikan hutan papua juga menjaga flora dan fauna yang berasal dari papua, salah satunya adalah cenderawasih.

Read More »

Mari sama-sama menjaga lingkungan tetap lestari dengan sadar akan dampak yang nanti kita rasakan kedepan bila Sumber daya Alam kita tidak terkelola dengan baik. Mari kita buka lembaran, melihat beberapa

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved