Defending Paradise

Hai Penduduk Bumi šŸ™‚
Kita hidup didunia dimana alam dengan ikhlasnya memberikan berbagai kebaikannya kepada kita. Mulai dari sumber dayanya, keindahannya, serta kenikmatan lainnya yang akan dan telah kita rasakan. Bahkan alam pun mampu menjadi tempat untuk kita berkeluh kesah terhadap kerumitan hidup dengan segala stres-stres didalamnya. Aku yakin, bahwa kamu, dia, mereka dan kita semua adalah makhluk yang akan bergantung pada alam, sesimpel hanya untuk menikmati keindahan yang ada didalamnya.

Mari memposisikan diri ke masa depan!!! Bayangkan jika di masa mendatang alam tak lagi sempurna dengan keindahan yang ia miliki. Lalu dimanakah kita akan dengan leganya menghirup udara segar sembari bersenda gurau melihat burung-burung berkicauan, angin menerpa syahdu dengan air bergemuruh merdu? Tentu hal itu akan cukup membuat kita rindu bukan akan masa lalu dimana alam dengan mudahnya kita jadikan tempat merefleksi diri.

Jadi, aku berpesan kepada kita semua, JAGALAH alam dengan segala keindahannya mulai dari sekarang. Tidak ada kata terlambat sebelum waktu penyesalan itu benar-benar tiba. Memulai dari tingkat terkecil bukanlah hal yang tidak mungkin, karena tidak akan ada hasil besar tatkala satu langkah kecil tidak dimulai.

Dukungan Lainnya

Saya Sophie Dyah Lailani sangat mendukung program #DefendingParadise. Perubahan iklim yang kian ekstrim dan tidak dapat diprediksi membawa banyak dampak bagi dunia. Meskipun perubahan iklim adalah sesuatu hal yang tidak

Read More Ā»

Lestarikan hutan Indonesia, selamatkan ekosistem dan habitat hewan-hewan endemik Indonesia dari kepunahan. Lestari alamku, Lestari Indonesia!!!

Read More Ā»

Saya Siti Fatonah mendukung kampanye #DefendingParadise untuk menyuarakan pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Saya ingin anak cucu/generasi penerus mendatang masih bisa menikmati keindahan serta menikmati manfaat dari

Read More Ā»

Pelestarian hutan hujan tropis Papua dan Maluku sangatlah penting demi berlangsungnya kehidupan mahluk hidup disana. Sebagai tempat hidup banyak hewan endemik terutama Cendrawasih, habitatnya perlu dijaga. Mari bersama Kita jaga

Read More Ā»

Anak cucu kita harus melihat cendrawasih bukan hanya mendengar kepunahannya Jangan merusak tempat tinggal mereka, jaga flora dan fauna jaga hutan papua dan maluku. @icha_mamboay

Read More Ā»

Hutan itu rumah untuk cendrawasih, untuk satwa-satwa endemik serta tumbuhan endemik, Rumah untuk masyarakat yang menggantungkan hidupnya pada hutan, bukan rumah untuk sawit.

Read More Ā»

Papua ada tidak untuk ditebang pohonnya, diambil kayunya, diusik masyatakat adatnya dan “dibunuh” kehidupan seluruh makhluk yang ada di dalamnya. #DefendingParadise

Read More Ā»

Jangan biarkan keindahan alam negri ini Hanya menjadi cerita dan dongeng semata. Buatlah generasi kita bangga… #kalau bukan sekarang kapan lagi dan kalau bukan kita siapa lagi#

Read More Ā»

Semoga apa yang sedang diusahakan dapat tersemogakan. Tetap semangat, sukses selalu.– mhmdrizkymlna4

Read More Ā»

Konsisten untuk kelestarian alam dan saya harap saya bisa menjadi bagian

Read More Ā»

Jaga lingkungan, jangan baung sampah sembarangan, hormati pendapat orang lain, jangan memotong pohon sembarangan tanpa meminta izin, jangan membunuh hewan – hewan

Read More Ā»

Ayo kt ankā€ PAPUA jaga & Rawat hutan kita,jgN tebangā€ hutan sembarang hanya utK berkebun atau kepentingan sndr.Dengan Bgt Burung Cendrawasih kebanggaan kami Masyarakat PAPUA bisa terus dilestarikan.Burung cendrawasih BuKan

Read More Ā»

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved