Defending Paradise

Ketika saya berkenalan dengan orang luar negeri seperti native Italia dan Amerika Selatan, begitu mereka mengetahui bahwa saya dari Indonesia, mereka langsung berseru, apa? negara kamu sangat kaya akan flaura dan fauna yang tidak ada di dunia. Kemudian, mereka menambahkan bahwa Burung Cendrawasih itu burung tercantik di dunia dan dinamakan Paradise Bird. Tentunya mereka sangat ingin mengunjungi Papua di mana spesies langka ini berada. Bahkan saya yang asli dari Indonesia belum pernah melihat jenis burung ini secara langsung. Lihat, betapa kagumnya orang asing terhadap keanekaragaman hayati di Indonesia. Kita sebagai penduduk asli Indonesia harus bangga dan bertanggung jawab penuh melindungi mereka. Kita bisa!

Dukungan Lainnya

Melalui #DefendingParadise, saya mendukung kampanye pelestarian hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Dengan adanya kampanye ini, saya harap para generasi muda akan semakin menyadari pentingnya melindungi dan menjaga ekosistem.

Read More »

Menjaga hutan bukan sekedar untuk kami di Papua, tapi untuk Indonesia dan Dunia. Ayo sadar dengan lingkungan dan selamatkan hutan di Papua.

Read More »

Saya mendukung terciptanya perlindungan secara sustainable untuk habitat bagi satwa endemik tanah Papua. Selamatkan dan Lestarikan Puspa Pesona Indonesia!

Read More »

Melindungi hutan di Tanah Papua dan Maluku berarti melindungi Indonesia #DefendingParadise

Read More »

Ayo kita jaga dan lestarikan surga hutan dan laut timur Indonesia

Read More »

Saya sangat mendukung pelestarian hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku, karena wilayah ini merupakan habitat burung cenderawasih dan ratusan ribu flora dan fauna endemik yang harus tetap dilestarikan dan

Read More »

Semoga kelak kitorang tak perlu cerita ke anak cucu dengan kata-kata: “Pada Suatu Hari Kita Pernah Punya Alam Indah Sebagai Surga Tempat Tinggal Burung-Burung Cantik di Bumi Papua dan Maluku.”

Read More »

Jaga hutan adat Papua & Maluku yang ditinggalkan oleh para leluhur untuk masa depan anak-cucu.

Read More »

Jaga hutan dan laut yang ditempati makhluk hidup agar terjaga dengan baik

Read More »

Hutan dan laut adalah bagian dari kita, maka itu marilah kita anak muda berpegang tangan dalam menjaga hutan dan laut demi anak cucu kita dimasa yang akan datang.

Read More »

Mari bersama-sama kita jaga alam Biar kelak anak cucu kita bisa menikmati alam yang sesungguhnya

Read More »

Menjadi seorang generasi muda merupakan sebuah keberuntungan. Keberuntungan untuk dapat bersuara, mengambil peran serta menjadi agent of change untuk dunia lebih baik kedepannya. Indonesia sebagai negera dengan julukan Zamrud Khatulistiwa

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved