
Lestarikan hutan kita
Home » id-defendingparadise » Lestarikan hutan kita
Lestarikan hutan kita
Hutan merupakan sumber dari kehidupan. Rusak atau musnahnya hutan,merupakan ancaman besar bagi semua mahluk hidup. Dalam hal ini saya mendukung pelestarian hutan. Sebab ini penting untuk diperhatikan.
Lestarikan alam🌿🍃
Populasi cenderasih semakin berkurang karena perburuan yang ilegal, Harus ada proteksi perlindungan yang didukung semua stakholder, untuk memastikan kelestariannya di alam Papua dan maluku
Mari jaga hutan papua untuk melindungi satwa-satwa liar dan hewan langka seperti burung cenderawasih dan lain-lainnya.
Kami mendukung pelestarian hutan-hutan di tanah Papua , Maluku dan Kalimantan sebagai sumber oksigen dan habitat hidup bagi makhluk lainnya demi keseimbangan kehidupan…..
Tidak hanya manusia, makhluk hidup di ciptakan di bumi seperti flora dan fauna juga untuk hidup. Jangan kau rusak alam mu, sebelum tuhan murka kepadamu! Salam Indonesia, salam lestari.#KepulauanMaluku dan
Ayo kita jaga burung surga cendrawasih agar kkiia punya anak Cucu nanti masih bisa lihat cendrawasih yang terbang dengan bebas menarik” di cabang pohon dan dengar burung surga cendrawasih bernyanyi
Jaga hutan kita, lestarikan habitat satwa!
Menarik perhatian lebih serius mengenai hutan Papua dan Kepulauan Maluku, benteng terakhir penyangga kehidupan yang tetap terjaga. Alih fungsi hutan menjadi kawasan industri dan pembangunan infrastruktur amat menganggu kelestarian hutan
Papua kaya akan keindahan alamnya dengan hamparan hutan yang hijau termasuk hutan mangrove yang menjadi sakral dengan anggapan sebagai hutan perempuan yang masih kental akan tradisi lokalnya. Mari bersama seiring
Semoga banyak anak-anak muda yang mengikuti kegiatan pelatihan jurnalisme ini dan semakin banyak yang ikut menyuarakan kelestarian hutan-hutan di tanah Papua dan Kepulauan Maluku sehingga tetap terjaga habitat yang ada
Hai. Salam kenal aku dinda.Surat ku mungkin tidak penuh daya mendukung mu. Di ujung Barat negeri ini, aku pun sama sedang berjuang untuk bumi yang lebih baik kita huni. Aku
Kita tidak hidup hanya untuk hari ini, hutan beserta isinya merupakan ekosistem yg mendukung kehidupan, jangan sampai anak cucu kita menangis kehilangan warisan yang sangat berharga karena keteledoran sesaat, save
Semangat mendukung kelestarian lingkungan demi keberlangsungan bersama
Pelestarian flora dan fauna endemik adalah urgensi yang harus dilaksanakan saat ini. Jika tidak segera dilakukan maka keseimbangan habitat akan rusak dan memberikan berbagai dampak negatif bagi kita semua. Untuk