Search
Close this search box.
Defending Paradise

Lestari Alamku, Lestari Rumahku. Planet Bumi terjaga alami. Manusia belum bersahabat penuh dengan alam dan lingkungan.

Dukungan Lainnya

Semoga hutan papua lebih dijaga dan burung cenderawasih semoga tidak akan punah

Read More »

Ayoo terus dukung dan pertahankan hutan dan fauna asli disana supaya nanti anak cucu kita dapat menikmati keindahan. @yahvyahya

Read More »

Sebagai orang papua saya perlu mendukung untuk menjaga kelestarian burung cenderawasih sebagai habitat hewan yang di lindungi sebab banyak orang diluar sana yang mempunyai kepentingan eksploitasi burung cenderawasih sebagai cinderamata

Read More »

Hutan papua harus dijaga untuk generasi kita kedepannya #beradatjagahutan #defendingparadise

Read More »

Saya sangat mendukung penuh gerakan ini karena saat ini Indonesia hanya memiliki hutan primer yg berada di Maluku dan Papua,harapannya janga sampai hutan hutan tersebut ceritanya seperti hutan di Kalimantan

Read More »

Kelestarian hutan merupakan hal penting bagi hajat orang banyak, begitupun hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku. Sudah menjadi tugas kita sebagai bangsa Indonesia untuk menjaga kekayaan tanah pertiwi, lestarikan

Read More »

Tanah papua merupakan surga kecil jatuh ke bumi, oleh karena itu kita harus di papua tidak hanya menyangkut kelestarian cendrawasih tapi seluruh ekosistem yang ada di tanah papua seperti hutan

Read More »

ayo basudara samua katong sama – sama jaga katong pung paru – paru alam ( Hutan Maluku )

Read More »

Hijau terhampar yang menghasilkan udara segar, Tanah yang subur penghasil kehidupan, Pohon-pohon yang tinggi, iklim yang hangat dan curah hujan yang tinggi. Tong smua kagum yang melihatnya, Tong smua mau

Read More »

Kita jaga hutan, hewan, dan burung – burung di hutan Papua. Jaga juga ikan dan terumbu karang di laut. Terima kasih

Read More »

Bagi saya hutan-hutan di Tanah Papua dan Kepulauan Maluku merupakan bagian dari warisan dunia. Kenapa saya bilang seperti itu, karena di tanah papua dan di kepulauan maluku masih banyak satwa/binatang

Read More »

Adil Ka’ Talino, Bacuramin Ka’ Saruga, Basengat Ka’ Jubata Arus.. Arus.. Arus.. Seperti yang kita ketahui bahwa hutan merupakan suatu sumber daya yang mendukung kehidupan berbagai makhluk hidup. Kelestarian hutan

Read More »

Selamatkan habitat Cenderawasih, jangan biarkan Cenderawasih hanya tinggal sebuah cerita bagi generasi di masa mendatang.

Read More »

Cenderawasih atau dikenal dalam bahasa inggris adalah Birds of paradise, Burung Surga ini ada di tanah Papua, Indonesia lho. Sudah menjadi tanggung jawab kita bersama untuk menjaga kelestarian alam dan

Read More »

Copyright ©2023.
EcoNusa Foundation
All Rights Reserved