Home » EcoNusa TV
Mama Bapa Jadi Nahkoda Pariwisata dari Timur
111 views Nov 23rd, 2025
Belajar menjadi Nahkoda wisata di tanah sendiri!
Mama bapa dong dari Tambrauw, Malaumkarta, sampe Raja Ampat belajar menata masa depan pariwisata berbasis masyarakat.
Sekarang dong su makin percaya diri! Ilmu su dapat, semangat gotong royong tetap kuat 💚
Mari tong dukung terus pariwisata lestari dan berkeadilan di Tanah Papua! ✨
#defendingparadise #beradatjagalaut #beradatjagahutan #rasatimur #ekowisata
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Tai Minyak Bikin Rasa Masakan Enak
1.3K views Nov 20th, 2025
Dari kelapa, trada yang terbuang! 🌴
Di tangan masyarakat Pulau Adi, tai minyak dijadikan minyak goreng yang harum dan gurih.
Eh! Tai minyak itu apa e? Coba ko lihat sendiri di reels ini 👀
#DefendingParadise #RasaTimur #ekonomirestoratif
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Kangguru Pohon Wakera dari Papua
1.8K views Nov 18th, 2025
"Ahli Parkour" asli Papua ini lagi terancam!
Kangguru Pohon Wakera (Dendrolagus inustus) statusnya "Rentan" karena rumahnya ditebang & maraknya perburuan. Di Teluk Bintuni, populasi diperkirakan sisa 30-50%.
Sio sedih e.. 💔
Mari tong lindungi atlet ini e
#BeradatJagaLaut #BeradatJagaHutan #DefendingParadise
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Kalawai: Alat berburu ikan Papua, sejenis harpoon tradisional
1.1K views Nov 16th, 2025
Kalawai: Alat berburu ikan dari besi dan bambu dari kearifan orang Papua.
Bukan cuma alat berburu, ini simbol kearifan yang mengajarkan torang: ambil secukupnya, jaga alam sepenuhnya 🌿
#BeradatJagaLaut #BeradatJagaHutan #DefendingParadise
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Sistem Barter Bahan Pokok dengan Kopra
3.6K views Nov 13th, 2025
Di Kaptiau, barter itu tra kuno tapi solusi! 🌴🤝"
Petani kopra di Dusun Kaptiau hidup cukup jauh dari Kota Sarmi. Akses transportasi ke kota juga tidak mudah.
Sekarang mereka menemukan solusi: menukar sebagian hasil kopra dengan bahan kebutuhan pokok.
Jadi produksi kopra tetap bisa jalan, kebutuhan rumah tangga tetap terpenuhi. 💪
#ekonomirestoratif #BeradatJagaHutan #DefendingParadise
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Kuskus Waigeo Raja Ampat
1.5K views Nov 11th, 2025
Ayo kenalan sama Kuskus Tutul Waigeo (Spilocuscus papuensis), satwa unik yang perannya penting buat regenerasi hutan 🌱
Tapi sekarang mereka makin terancam karena hutan yang hilang dan perburuan liar 😢
Mari bersama jaga alam, rumah Marsupilaminya Raja Ampat. Supaya dong tra hanya jadi kenangan saja 💚
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Mama Bapa Jadi Nahkoda Pariwisata dari Timur
111 views Nov 23rd, 2025
Belajar menjadi Nahkoda wisata di tanah sendiri!
Mama bapa dong dari Tambrauw, Malaumkarta, sampe Raja Ampat belajar menata masa depan pariwisata berbasis masyarakat.
Sekarang dong su makin percaya diri! Ilmu su dapat, semangat gotong royong tetap kuat 💚
Mari tong dukung terus pariwisata lestari dan berkeadilan di Tanah Papua! ✨
#defendingparadise #beradatjagalaut #beradatjagahutan #rasatimur #ekowisata
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Tai Minyak Bikin Rasa Masakan Enak
1.3K views Nov 20th, 2025
Dari kelapa, trada yang terbuang! 🌴
Di tangan masyarakat Pulau Adi, tai minyak dijadikan minyak goreng yang harum dan gurih.
Eh! Tai minyak itu apa e? Coba ko lihat sendiri di reels ini 👀
#DefendingParadise #RasaTimur #ekonomirestoratif
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...
Kangguru Pohon Wakera dari Papua
1.8K views Nov 18th, 2025
"Ahli Parkour" asli Papua ini lagi terancam!
Kangguru Pohon Wakera (Dendrolagus inustus) statusnya "Rentan" karena rumahnya ditebang & maraknya perburuan. Di Teluk Bintuni, populasi diperkirakan sisa 30-50%.
Sio sedih e.. 💔
Mari tong lindungi atlet ini e
#BeradatJagaLaut #BeradatJagaHutan #DefendingParadise
SUBSCRIBE EcoNusaTV: http://bit.ly/SubscribeEcoNusaTV
IKUTI KAMI DI:
Spotify: https://info.econusa.id/HORMAT
Instagram: https://www.instagram.com/econusa.id/
Tiktok: https://tiktok.com/@econusa.id
Twitter: https://twitter.com/econusa_id
Facebook: https://facebook.com/econusa.id
Website: https://econusa.id ...